Yayasan adalah entitas non-pemerintah yang didirikan sebagai perusahaan nirlaba atau kepercayaan amal, dengan tujuan utama membuat hibah organisasi terkait, lembaga atau individu untuk ilmiah, pendidikan, budaya, agama , atau tujuan amal lain. Terdapat dua macam Yayasan, sebuah yayasan yang didirikan oleh pemerintah tentunya mendapatkan dana dari Negara sedangkan yayasan swasta biasanya memperoleh pemasukan dari sumbangan keluarga, individu, ataupun perusahaan.
Artikel Materi Penjelasan Yayasan Lengkap :
Pendidikan merupakan salah satu aspek terpenting dalam kehidupan kita selain aspek kesehatan dan ekonomi. Dengan pendidikan kita bisa memperkaya khasanah ilmu pengetahuan yang kita miliki. Pendidikan juga merupakan salah satu aspek dan jenis dari yayasan. Berikut akan dibahas mengenai pengertian yayasan menurut beberapa ahli:
1. Menurut Poerwadarminta menjelaskan bahwa yayasan didirikan dengan tujuan untuk memajukan suatu sekolah untuk maksud dan tujuan tertentu.
2. Zainul Bahri juga mengungkapkan bahwa yayasan merupakan suatu badan hukum yang muncul sebagai sarana untuk mencapai tujuan tertentu di bidang sosial khususnya.
3. Menurut Achmad Ichsani, yayasan itu tidak memiliki anggota. Hal ini dikarenakan sebagian harta kekayaan sebuah yayasan terpisah dengan harta yang dimiliki oleh pendirinya. Sebagian harta yang telah disumbangkan untuk yayasan akan menjadi kekayaan yayasan serta digunakan dalam memajukan bidang sosial, keagamaan dan lain – lain.
Syarat Pendirian Yayasan dan Tujuan Didirikannya Sebuah Yayasan
Berikut ini akan dikaji lebih dalam mengenai syarat – syarat apa saja yang harus dipenuhi untuk mendirikan sebuah yayasan:
1. Sebuah yayasan dibangun dan didirikan oleh perseorangan atau mandiri, boleh juga didirikan
2. Yayasan didirikan lewat seorang akta notaris menggunakan bahasa Indonesia.
3. oleh beberapa orang dalam sebuah kelompok. Caranya adalah dengan menyisihkan beberapa harta yang anda miliki untuk menjadi modal awal yayasan yang anda dirikan.
4. Pada yayasan tersebut memiliki struktur organisasi atau Organ Yayasan sebagai berikut: Pembina, pengurus yayasan dan pengawas.
5. Surat wasiat dapat digunakan untuk mendirikan sebuah yayasan.
6. Setelah mendapatkan akta pendirian sebuah yayasan maka pihak yayasan dapat memperoleh status badan hukum. Pengesahan yayasan dapat dilakukan oleh menteri atau pejabat tertentu yang telah dipilih.
7. Penentuan nama yayasan harus orisinil, artinya nama tersebut belum pernah digunakan oleh seutu lembaga atau yayasan tertentu.
Jenis – jenis yayasan antara lain adalah yayasan pendidikan, yayasan kesehatan, yayasan pemberdayaan masyarakat. Masing – masing yayasan memiliki fungsi dan peran yang berbeda berdasarkan aspek yang dikaji. Yayasan pendidikan memiliki fungsi yang sanagt penting. Mengapa? Hal ini dikarenakan pendidikan adalah sarana untuk memajukan generasi emas dan mencetak generasi penerus bangsa yang nantinya akan menjadi calon pemimpin bangsa yang hebat.
Dengan sebuah pendidikan dapat mengasah anak – anak untuk terus mengudate beragam informasi melalui berbagai terobosan yang semakin pesat perkembangannya. Selain itu, dengan pendidikan pula kita dapat mengasah keterampilan mereka untuk mengasah daya kreativitas yang akan menjadi bekal bagi mereka untuk mengembangkan budaya dan kesenian di negeri ini.
Salah satu peran dan fungsi sebuah yayasan adalah membantu masyarakat di sekitar untuk memajukan pendidikan di dan kesejahteraan masyarakat. Dengan mendapatkan pendidikan yang cukup, kini dengan modal tersebut kita dapat meningkatkan kecerdasan anak sebagai sarana untuk memajukan bangsa ini.
Selain itu, yayasan juga memiliki banyak peran penting dalam kehidupan. Mengapa? Hal ini dikarenakan sebuah yayasan memiliki banyak fungsi, diantaranya adalah sebagai sebuah wadah yang bersifat non profit, meningkatkan kesejahteraan, perlindungan serta memiliki peran penting dalam berbagai kegiatan sosial, keagamaan, dan pelayanan sosial khususnya di dalam dunia pendidikan.
Menurut UUY, dapat kita ketahui apa saja sih yang menjadi tujuan didirikannya sebuah yayasan? Tujuan didirikannya sebuah yayasan adalah untuk mencapai suatu hal yang telah didesain dan ditentukan baik di bidang sosial, keagamaan dan kemanusiaan. Tujuan suatu yayasan juga diwajibkan untuk dimasukkan dalam anggaran dasar dari yayasan pendidikan yang anda dirikan.
Rekomendasi:
- Imperialisme : Pengertian, Tujuan, Jenis, Sebab dan Akibat Imperialisme merupakan kata yang diambil dari bahasa Latin yaitu "imperium", yang berarti memerintah. Imperialisme dapat didefinisikan sebagai advokasi untuk membangun kekaisaran dan Pemerintahan Negara. Secara umum Imperialisme adalah praktik peningkatan kekuatan otoritas…
- Pengertian Semantik : Jenis, Unsur dan Contoh Jagad.id - Pengertian Semantik - Sastra atau linguistik adalah salah satu ilmu yang sudah berada di dunia ini sejak zaman dahulu. Tentu saja ilmu ini merupakan salah satu ilmu tertua…
- Pengertian Modernisasi Adalah : Ciri Ciri, Dampak dan Contoh Bagi yang mengalami masa kanak kanak di tahun 90’an, tentu ingat bahwa dahulu merupakan zaman dimana kondisi Indonesia berada diantara zaman yang cenderung kuno (tahun 80’an) dengan zaman millennium Tahun…
- Pengertian Birokrasi Adalah : Ciri Ciri, Tujuan, Konsep dan… Berbicara mengenai sebuah organisasi, pernahkah terbayang oleh Anda apa yang membuat sebuah organisasi dapat berjalan dengan baik? Jawabannya adalah sistem birokrasi yang baik serta bersifat akuntabel. Sesuai dengan judul…
- Drama : Pengertian, Tujuan dan Macam Macam Drama berasal dari bahasa Yunani, yaitu dromai yang artinya adalah berbuat, beraksi, bertindak, dan sebagainya. Secara harfiah, drama adalah salah satu jenis karya sastra yang ditulis berbentuk dialog dan dipentaskan…
- Pengertian Akomodasi Adalah : Tujuan, Bentuk dan Contoh Seperti judul yang sudah kita lihat diatas, pada kesempatan kali ini kita akan mengupas tuntas seputar akomodasi, baik itu pengertian, tujuan, dan macam macam bentuk akomodasi. Tapi sebelum itu admin…
- Pengertian Diskriminasi : Macam Jenis dan Contoh Terkadang atau bahkan seringkali di antara kita ada yang mendapat perlakuan yang berbeda di rumah, sekolah, tempat kerja, atau dimanapun kita berada. Misalnya, di masa kecil sebagai anak yang paling…
- Pengertian Finansial : Arti, Macam Jenis, Perkembangan Dan… Finansial merupakan kata yang cukup familiar dikalangan para ekonomi atau siapapun yang bergerak dibidang ekonomi. Finansial sering diartikan dengan keuagan. Pengertian tersebut memang tidak salah, akan tetapi pada prakteknya pembahasan…
- Pengertian Opini Adalah : Arti, Ciri Ciri dan Contoh Jika kita pernah duduk di bangku sekolahan khususnya kelas menengah atas, mungkin kata “opini” sudah tidak asing lagi bagi kita. Benar! Kata opini akan sering kita temui dalam buku mata…
- Pengertian Kekuasaan : Negara, Kewarganegaraan, Politik dan… Pengertian Kekuasaan Adalah – Menurut Para Ahli: Negara, Kewarganegaraan, Politik dan Konsep Kekuasaan Apakah yang dimaksud dengan kekuasaan itu? Kekuasaan adalah kemampuan seseorang ataupun suatu kelompok manusia untuk mempengaruhi orang…
- Pengertian Inventarisasi Adalah : Arti, Tujuan dan Contoh Jagad.id - Pengertian Inventarisasi - Administrasi yang baik merupakan salah satu komponen yang harus ada dalam suatu instansi atau perusahaan. Dengan adanya hal tersebut data yang diinginkan oleh pimpinan akan…
- Pelaku Ekonomi, Pengertian dan Perannya Pelaku Ekonomi, Pengertian dan Perannya – Pengertian pelaku ekonomi adalah individu atau lembaga yang telibat dalam proses kegiatan ekonomi baik itu produksi, ditribusi, atau konsumsi. Yang memiliki peran dalam pelaku…
- Pengertian Denda : Arti, Macam Jenis Dan Contoh Secara umum definisi atau pengertian denda adalah bentuk hukuman atau sanksi yang melibatkan sejumlah uang yang harus dibayarkan. Istilah yang paling umum digunakan yaitu uang denda. Hal tersebut terjadi akibat…
- Pengertian Intervensi : Kesehatan, Pemerintah dan… Intervensi bukan lagi sebuah istilah yang baru bagi khalayak luas. Terlebih seiring dengan perkembangan informasi yang membuat media masa kerap menyebut kata ini. Secara umum, intervensi adalah suatu tindakan yang…
- Definisi Konsumen (Ekonomi) : Peran, Jenis, Hak dan… Konsumen adalah setiap orang yang menggunakan barang maupun jasa yang tersedia dari masyarakat untuk kepentingannya sendiri, orang lain maupun makhluk hidup yang lain guna untuk memenuhi kebutuhannya serta tidak untuk…
- Pengertian dan Peran : Rumah Tangga Konsumen, Produsen,… Di dalam suatu kegiatan ekonomi, pastinya ada juga yang disebut dengan pelaku ekonomi. Apakah yang dimaksud dengan pelaku ekonomi? Sebenarnya pelaku ekonomi adalah subjek baik perorangan ataupun kelompok yang melakukan…
- Pengertian Workshop : Rangkaian Acara, Ciri, Manfaat, Macam… Jagad.id - Pengertian Workshop adalah cara memberikan pelatihan atau pengajaran pada para peserta tentang teori serta praktek sebuah bidang. Dengan kata lain, workshop merupakan latihan yang ditujukan untuk para peserta…
- Pengertian Produktivitas : Arti, Konsep, Faktor dan Penyebab… Secara umum definisi atau pengertian produktivitas adalah istilah yang digunakan dalam kegiatan produksi sebagai perbandingan antara luaran (output) dan masukan (input). Produktivitas juga dapat diartikan sebagai suatu ukuran yang menyatakan…
- Pengertian Instansi Adalah : Arti, Macam Jenis dan Contohnya Kata ini tentunya sudah sangat tidak asing bagi Anda. Instansi merujuk pada badan atau lembaga pemerintahan. Penggunaan kata ini sering diikuti dengan kata pemerintah sebagai penjelas kepemilikan dan menekankan bahwa…
- Pengertian Lembaga : Arti, Jenis, Fungsi Dan Unsur Membahas tentang lembaga sesungguhnya lebih merujuk pada sesuatu bentuk, sekaligus mengandung makna yang abstrak. Karena dalam pengertian lembaga juga mengandung tentang seperangkat norma, peraturan-peraturan yang menjadi ciri lembaga tersebut. Secara…
- 15 Pengertian Strategi : Strategi Pembelajaran dan… 15 Pengertian Strategi Menurut Para Ahlli, Strategi Pembelajaran dan Perusahaan – Dalam mencapai tujuan yang ingin Anda capai maka dibutuhkan sebuah cara dan rencana yang tepat dan sesuai dengan target…
- Pengertian K3 : Tujuan, Fungsi dan Peran Jagad.id - Di dalam bekerja, tentu kita memiliki resiko, baik resiko kecil maupun besar. Karena pada dasarnya, setiap manusia yang menjalankan aktivitasnya selalu diiringi dengan resiko tanpa kita sadari. Begitu…
- Pengertian Sosialisasi : Tujuan, Jenis dan Contohnya Sosialisasi - Manusia merupakan makhluk sosial sehingga tidak ada satupun manusia yang bisa hidup tanpa orang lain terutama dalam hal kebutuhan. Manusia yang satu dengan yang lain saling bergantung dan…
- Apa Itu Definisi ? Asal Kata, Pengertian, Tujuan, Jenis dan… Sebagai warga negara Indonesia pastinya kita sering mendengar kata ‘Definisi’ tapi apakah Anda mengetahui dari mana asal kata definisi tersebut? Banyak orang yang sering menggunakan kata definisi tapi tidak mengetahui…
- Komitmen Organisasi : Pengertian, Pendekatan, Komponen dan… Ketika menjadi bagian dari sebuah organisasi, tentu kita ingin memiliki keterikatan yang kuat dengan organisasi tempat kita bernaung. Keinginan yang pada akhirnya membawa kita pada sebuah komitmen untuk tetap bertahan…
- Pengertian Proposal : Unsur Unsur Dan Tujuan Proposal sudah menjadi istilah yang umum untuk sebuah dokumen resmi yang berisi surat pengajuan dan rencana kegiatan yang banyak dipakai dalam suatu organisasi, pekerjaan, kepanitiaan baik di tingkat masyarakat hingga…
- Keunggulan Sapi Limousin Untuk Di Kembang Biakkan jagad.id-Sapi Limousin adalah jenis yang sangat tua itu mungkin berasal dari 16.000 hingga 13.000 tahun yang lalu sebagaimana diberi tanggal oleh gambar gua di Gua Lascaux Prancis. Ini dikembangkan di…
- Pengertian Ergonomi : Tujuan, Prinsip, Manfaat Dan Contoh Jagad.id - Apa sih yang terbesit di benak anda saat mendengar kata Ergonomi? Ergonomi berasal dari bahasa Yunani yaitu ergon dan nomos. Ergon sendiri memiliki arti kerja, sedangkan nomos memiliki…
- Pengertian Penelitian dan Metode Penelitian Definisi penelitian menurut para ahli Soerjono Soekanto mendefinisikan penelitian sebagai suatu kegiatan ilmiah yang didasarkan pada konstruksi dan analisis yang dilakukan secara metodologis, sistematis, terurut, dan konsisten yang bertujuan untuk mengungkapkan kebenaran suatu…
- Pengertian Intoleransi : Faktor Penyebab dan Contoh Beberapa tahun belakangan ini, kasus intoleransi dan diskriminasi banyak terjadi di Indonesia. Mulai dari pelarangan pendirian rumah ibadah, pembakaran rumah ibadah, pelarangan menyolatkan jenazah yang berbeda orientasi politik, hingga menjadikan…