Bagi kalangan masyarakat awam mungkin masih banyak yang asing dengan istilah frasa ini. Namun bagi orang yang menempuh pendidikan dengan jurusan sastra atau pendidikan Bahasa Indonesia. Pasti sedikit banyak sudah pernah mendengar atau memahami frasa. Hal ini wajar saja, karena pengenyam bangku kuliah sastra atau PBI memang dituntut untuk bisa mendefinisikannya.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), frasa bisa dimaknakan sebagai kombinasi dari dua kata atau lebih yang memiliki ciri khas dengan sifat nonprediktif (tidak berhubungan sama sekali dengan predikat). Dengan kata lain, tidak ada predikat di dalam frasa. Karenanya, frasa tidak bisa disebut sebagai sebuah kalimat. Sebab syarat membuat kalimat adalah wajib mengandung predikat.
Arti sebuah frasa sangat bergantung pada konteks dari frasa itu sendiri. Umumnya, frasa akan diajarkan sebelum mahasiswa masuk ke materi belajar kalimat. Hal ini sangatlah penting guna memberikan pemahaman yang mendasar sejak awal kepada para mahasiswa, supaya bisa membedakan frasa dengan kalimat dan begitupun sebaliknya. Sehingga tidak ada kekeliruan terjadi.
Ciri-Ciri Frasa
Frasa memiliki perbedaan yang sangat signifikan apabila dibandingkan dengan kalimat atau klausa. Untuk bisa mengenalinya, maka berikut di bawah ini adalah beberapa ciri-ciri frasa yang bisa menjadi bahan acuan bagi Anda.
- Terdiri atas dua kata atau lebih
- Nonpredikatif
- Gramatikal (Arti sesuai dengan isi konteks)
Jenis-Jenis Frasa
Frasa terdiri dari beberapa jenis dengan tingkat kesenjangan yang sangat tinggi. Oleh karenanya, sangat penting untuk mengetahui apa saja jenis-jenis dari frasa sebelum mempelarinya secara lebih lanjut. Karena apabila tidak bisa membedakan antara yang satu dengan lainnya, maka akan membawa masalah besar bagi diri sendiri. Sebab frasa ini bisa dikatakan sangatlah kompleks.
1. Frasa yang dikelompokkan dengan berdasarkan pada jenis katanya. Contohnya adalah nomina yang dibentuk dari satu kata benda, tapi juga bisa dipakai guna menggantikan kata benda tersebut. Kemudian ada verbal, yang adalah kata kerja dan bisa dipakai menggantikan kata kerja pada suatu kalimat. Dan ada lagi beberapa frasa yang tidak disebutkan disini.
2. Frasa yang digolongkan berdasarkan fungsi dari unsur yang membentuknya. Apabila dilihat berdasarkan fungsinya, maka terbagi atas dua frasa, yakni endosentris yang memiliki ciri khas diterangkan serta menerangkan. dan eksosentris yang memiliki unsur pembentuk berupa kata tugas.
3. Frasa yang dikelompokkan dengan berdasarkan dari unsur pembentuk serta makna kandungannya. Ini meliputi frasa biasa yang adalah bentukan hasil dari sebuah makna denotasi (contoh : buku hitam milik Pak Andi), dan frasa idiomatik yang mengandung sebuah makna konotasi (contohnya : akhirnya KPK turun tangan meninjau aksi korupsi berjamaah di desa).
Pengertian Frasa Adverbial
Bagi yang mempelajari materi tentang frasa, mungkin sudah tahu bahwa frasa ini terdiri dari beberapa jenis. Namun yang paling mencolok di antara semuanya adalah frasa adverbial. Secara umum, pengertian frasa adverbial dapat dilihat dari bentuk kata keterangan sifat yang digunakan. Secara lebih spesifik, jenis ini dibagi atas dua frasa, yakni modikatif dan koordinatif.
Secara umum, adverbial dikrucutkan ke dalam golongan frasa yang berdasarkan pada jenis atau level dari kata yang digunakan. Oleh karenanya, siapapun yang mempelajari adverbial ini, pasti juga belajar mengenai frasa verbal, adjektiva, pronomial, numeralia, interogatif koordinatif dan lain sebagainya.
Contoh Frasa Adverbial
Untuk memudahkan proses pembelajaran mengenai farsa adverbial ini, berikut di bawah ini adalah beberapa contoh yang bisa dijadikan sebagai bahan referensi.
1. Contoh frasa adverbial modifikatif
- Koko adalah siswa yang sangat jujur
- Ima adalah anak yang rajin
2. Contoh frasa adverbial koordinatif
- Jarak antara rumah saya dan minimarket kurang lebih 500 meter
- Saya akan tiba di rumah kamu kurang lebih 1 jam lagi
Rekomendasi:
- Pengertian Semantik : Jenis, Unsur dan Contoh Jagad.id - Pengertian Semantik - Sastra atau linguistik adalah salah satu ilmu yang sudah berada di dunia ini sejak zaman dahulu. Tentu saja ilmu ini merupakan salah satu ilmu tertua…
- Pengertian Pendidikan : Fungsi, Macam Jenis dan Contoh Jagad.id - Pengertian pendidikan merupakan suatu pembelajaran mengenai wawasan, pengetahuan, kebiasaan, keterampilan dari beberapa orang atau kelompok secara turun temurun dari generasi ke generasi melalui pelatihan, pengajaran, dan penelitian. Seperti…
- Puisi : Pengertian, Ciri-ciri, Unsur, dan Contoh Jagad.id - Pengertian Puisi - Karya sastra merupakan suatu hasil karya seni seorang sastrawan berupa tulisan. Tulisan ini dibuat berdasarkan ide, gagasan dan imajinasi para sastrawan untuk dinikmati para pembacanya.…
- Definisi Organisme : Ciri Ciri dan Contoh Pengetian Ciri dan Contoh Organisme – Organisme adalah bentuk kehidupan individual yang mampu tumbuh dan berkembang biak serta memiliki satu sel ataupun lebih. Hewan, tumbuhan, dan bakteri semuanya adalah organisme.…
- Pengertian Empati Adalah : Arti, Jenis, Manfaat dan Contoh Manusia adalah makhluk sosial. Ini menyatakan bahwasanya kita sebagai manusia tidak bisa hidup sendiri tanpa adanya bantuan dari orang lain. Untuk menjalin hubungan sosial antara manusia satu dengan manusia lainnya,…
- 10 Aplikasi Belajar Bahasa Gratis, Auto Jago! Jagad.id - Mempelajari bahasa baru bisa jadi menantang, jadi penting untuk membuat aplikasi belajar bahasa gratis menyenangkan dan mengasyikkan untuk menjaga momentum. Pada saat yang sama, menurut kami penting bagi…
- Pengertian Mamalia : Klasifikasi dan Contoh Kumpulan Hewan… Mamalia merupakan sebutan lain untuk hewan yang menyusui. Kata mamalia berasal dari kata Mamae yang berarti kelenjar susu. Mamalia merupakan hewan kelas vertebrata yang memiliki kelenjar susu sehingga binatang betina…
- Definisi Etika : Pengertian, Macam Jenis dan Contoh Jagad.id - Definisi Etika merupakan suatu istilah yang banyak didengar. Tidak hanya di kalangan akademisi, namun juga di masyarakat secara umum. Etika menentukan baik buruknya seseorang dalam kehidupan bermasyarakat. Ia…
- Pengertian Periodisasi dan Contohnya Pengertian Periodisasi dan Contohnya – Sudah pasti memang kronologi dan periodisasi memiliki kaitan yang pada umumnya ditemukan dalam kronologi sejarah. Urut urutan kejadian dalam sejarah yang akan menghasilkan periodisasi yaitu…
- Analogi : Pengertian, Ciri, Macam, Contoh Kalimat dan… Jagad.id - Pengertian analogi - Pernahkah Anda mendengar atau membaca suatu istilah yang sulit bagi Anda untuk mengerti? Kemudian pada kalimat selanjutnya yang ditulis atau diucapkan menjelaskan istilah yang sulit…
- 10 Aplikasi Belajar Bahasa Jepang Terbaik Jagad.id - Di masa lalu pembelajar bahasa memiliki pilihan yang sangat terbatas jika mereka ingin belajar bahasa Jepang. Untungnya itu tidak lagi terjadi. Ada banyak sekali aplikasi belajar bahasa Jepang…
- Pengertian Cerita Fiksi dan Contohnya Jagad.id - Bagi anda yang senang membaca buku, cerpen, atau novel pasti tahu tentang pengertian cerita fiksi. Cerita fiksi dapat memancing imajinasi seseorang dalam membuat atau menciptakan sebuah cerita. Cerita…
- Negara Berkembang : Pengertian, Ciri Ciri dan Contoh Tahukah Anda apa yang dimaksud dengan negara berkembang? Jika belum mengetahuinya, di sini kami akan mengulas pengertian, ciri-ciri karakteristik, dan contoh-contoh negara berkembang. Untuk itu, simak terus artike ini. Pengertian…
- Pengertian Cerpen : Ciri Ciri, Jenis, Kaidah, Unsur… Jagad.id - Pengertian cerpen - Ketika kita sekolah pastinya pernah mempelajari cerpen secara detail dan mendalam yang dibahas oleh guru bahasa indonesia. Bahkan mungkin Anda pernah diberi tugas untuk membuat…
- Pengertian Visi dan Misi : Perbedaan dan Contohnya Jagad.id - Pengertian Visi dan Misi - Bagi Anda yang sudah duduk di bangku kuliahan, atau telah terjun ke dalam dunia kerja, mungkin sudah tidak asing lagi mendengar kata visi…
- Pengertian Wiraswasta : Contoh dan Perbedaan dengan… Pengertian Wiraswasta dan contohnya berserta Perbedaan dengan Wirausaha – Wiraswasta merupakan orang yang memiliki kemampuan melihat dan menilai kesempatan dalam bisnis, mengumpulkan sumber daya yang diperlukan dalam mengambil keuntungan. Selain…
- Pengertian Fakta Adalah : Ciri Ciri dan Contoh Pernahkah anda mendengar tentang istilah fakta? Ya, istilah ini kerap muncul di kehidupan sehari-hari kita. Bahkan, semenjak belajar di sekolah, kita juga sudah disuguhi dengan pelajaran tentang fakta dan opini.…
- Kebun : Buah dan Sayur Kembali lagi di Jagad.id. Seperti yang sudah Anda lihat semua, pembahasan kita kali ini bertajuk Kebun : Buah dan Sayur. Diharapkan dengan materi yang akan kami paparkan berikut ini, dapat…
- Hewan Nokturnal : Ciri dan Contohnya Pengertian Nokturnal, Ciri dan Contohnya – Pengertian nokturnal adalah binatang atau hewan yang beraktivitas dimalam hari dan tidur pada siang hari. Pada umumnya ditengah masyarakat yang masih percaya mitos, mengaitkan…
- Pengertian Tsunami : Jenis Ciri, Dampak Akibat dan… Ingatkah anda dengan peristiwa tsunami di Aceh tahun 2004? Saking dahsyatnya, hingga sekarang peristiwa itu selalu dikenang oleh seluruh dunia, khususnya oleh masyarakat Indonesia. Bagaimana tidak, bencana dahsyat tersebut sudah…
- Pengertian Arbitrase : Tujuan dan Contoh Kasus Dalam kegiatan sehari-hari banyak hal yang akan mewarnai kehidupan kita. Salah satu hal yang akan mewarnai hidup kita adalah masalah. Masalah adalah satu dari beberapa hal yang ada dikehidupan manusia.…
- Pengertian Pagi Perputaran bumi atau biasa kita sebut sebagai rotasi bumi adalah perputaran bumi terhadap matahari yang dapat mengakibatkan adanya perbedaan waktu, gerak semu matahari, pembelokan arah arus laut, dan masih banyak…
- Pengertian Artikel : Definisi, Ciri Ciri, Tujuan dan Macam… Sering kali kita membaca berbagai artikel di internet, media sosial, Koran, atau media lainnya. Tapi masih banyak juga yang belum memahami apa itu artikel. Sederhananya, artikel merupakan suatu karya tulis…
- Apa Itu Definisi ? Asal Kata, Pengertian, Tujuan, Jenis dan… Sebagai warga negara Indonesia pastinya kita sering mendengar kata ‘Definisi’ tapi apakah Anda mengetahui dari mana asal kata definisi tersebut? Banyak orang yang sering menggunakan kata definisi tapi tidak mengetahui…
- Pengertian Media Sosial : Sejarah, Jenis, Ciri Ciri dan… Pengertian Media Sosial - Pada saat ini, teknologi berkembang dengan sangat cepat. Sosial media merupakan salah satu kecanggihan yang bisa kita gunakan untuk berbagi pengalaman, mengirim pesan, atau bahkan melakukan…
- Pengertian Konsep : Menurut Para Ahli, Fungsi dan… Apa yang dimaksud dengan konsep? Secara etimologis, kata konsep berasal dari bahasa Latin yaitu “conceptum” yang artinya sesuatu yang dapat dipahami. Sedangkan untuk definisi konsep lainnya yaitu serangkaian pernyataan, gagasan,…
- Trik Produk Jadi Best Seller, GRATIS! Jagad.id - Trik Produk Jadi Best Seller , Best seller ialah istilah yang kerap dipakai dalam usaha retail dan kita saksikan di sampul buku atau pada gerai-gerai penjual produk seperti…
- Pengertian Bahasa : Sejarah, Perkembangan, Manfaat dan… Fungsi Bahasa dan Definisi - Bahasa Adalah salah satu alat komunikasi yang digunakan manusia, bahasa juga penghubung yang penting antar hubungan sesama manusia. Oleh karena itu, bahasa bisa dikatakan sebagai hal…
- Unggas : Klasifikasi, Ciri Ciri, dan 10 Macam Contoh Jagad.id - Dalam kehidupan sehari-hari, kata unggas sering disebut. Tetapi, jika ada yang bertanya apa sebenarnya unggas itu, kebanyakan orang tidak bisa menjawabnya dan justru langsung memberikan contohnya. Lalu, sebenarnya…
- Pengertian Argumentasi : Ciri Ciri, Struktur Teks, Contoh… Argumentasi adalah salah satu bentuk penulisan paragraf atau pendapat dalam sebuah kalimat yang menerangkan sebuah penjelasan, alasan, pembuktian, pro, dan kontra yang disertai alasan-alasan obyektif, fakta aktual, nyata, valid, dan…