Fakta dan Opini adalah dua hal yang saling berkaitan namun sangat berbeda. Perbedaan diantara keduanya sebenarnya sangatlah mencolok. Hanya saja, sebagian orang masih sering salah dalam membedakan mana sebuah fakta dan mana yang merupakan sebuah opini. Untuk itu, kali ini kita akan membahas tentang perbedaan fakta dan opini, yaitu:
Baca Juga : Contoh Kalimat Fakta dan Opini
1. Kebenaran Informasi
Perbedaan pertama yang menonjol antara fakta dan opini
adalah kebenaran informasi yang terkandung diantara mereka. Fakta memiliki data
dan informasi yang kebenarannya bisa di uji dengan akurat. Jadi, fakta
merupakan sebuah informasi yang memang telah diketahui bagaimana kebenarannya.
Sedangkan, opini memiliki banyak kebenaran yang masih dipertanyakan keasliannya. Karena, opini bisa dibuat oleh setiap orang berdasarkan sudut pandang mereka sendiri. Jadi, setiap orang belum tentu memiliki opini yang sama terhadap sebuah kejadian.
Baca Juga : Pengertian Fakta Adalah – Ciri Ciri dan Contoh
2. Akurasi Data
Sama halnya dengan kebenaran sebuah informasi dalam fakta, data yang dimiliki oleh fakta juga sangat akurat. Dan boleh dikatakan, fakta adalah sumber data yang dibutuhkan oleh banyak orang. Berbeda dengan opini. Dimana data yang dimiliki oleh opini bersifat rancu dan masih belum bisa dinyatakan sebagai data yang akurat.
Baca Juga : Pengertian Opini Adalah – Arti, Ciri Ciri dan Contoh
3. Sifat
Perbedaan selanjutnya yang membedakan antara opini dan fakta
adalah sifat antara keduanya. Fakta sendiri memiliki sifat objektif atau yang
terjadi pada sebuah objek dan bersifat netral atau tidak memihak pihak
tertentu. Sedangkan opini, memiliki sifat subjektif atau berdasarkan analisa
seseorang dan ini pastinya akan berbeda-beda. Karena, setiap orang pastinya
memiliki sudut pandang dan ide yang bervariasi.
Misalnya saja orang pertama yang melihat sebuah kecelakaan
mungkin saja menyalahkan salah satu pihak. Padahal faktanya boleh jadi semua
pihak yang terlibat dalam kecelakaan tersebut sama-sama salah. Perbedaan ini
dikarenakan waktu analisa, kurangnya informasi dan tidak mencari tahu data yang
benar.
4. Jenis Kejadian
Untuk membedakan mana fakta dan opini, kita juga bisa
mengenali dari jenis kejadian tersebut. Dimana fakta akan menyatakan sebuah
kejadian yang sudah atau pernah terjadi.
Sedangkan opini akan menyatakan kejadian yang mungkin atau
sama sekali belum terjadi. Sehingga opini hanya bersifat dugaan yang kemungkinan
tidak terjadi atau mungkin saja terjadi namun tidak sesuai dengan dugaan
tersebut.
5. Tingkatan Pengakuan
Poin penting terakhir yang membedakan antara opini dan fakta
adalah masalah pengakuan. Jika fakta merupakan hal yang sudah diakui oleh semua
orang. Opini adalah hal yang tidak diakui oleh semua orang. Sebagaimana yang
telah kita bahas di atas, bahwa opini akan memiliki banyak versi yang berbeda.
Hal ini didasari oleh sebuah kemungkinan yang muncul dari sudut pandang setiap
orang. Karena setiap orang pastinya memiliki naluri dan pemikirannya sendiri
yang akan membedakan hasil dari opini tersebut nantinya.
Sedangkan fakta sendiri muncul dikarenakan sebuah kejadian
memang sudah terjadi atau bahkan pernah terjadi sebelumnya (berulang). Sehingga
kebenaran yang ada dalam sebuah fakta sudah pasti diakui oleh semua pihak.
Karena memang ada bukti nyata yang bisa dicek serta diketahui oleh khalayak
ramai. Sedangkan opini hanya berdasarkan dari sebuah kesimpulan yang bisa saja
salah atau tidak terjadi sesuai dengan kemungkinan tersebut.
Pada dasarnya, fakta adalah sebuah kenyataan yang terjadi secara nyata dan opini hanyalah sebuah kemungkinan yang bisa diciptakan oleh setiap orang. Dengan adanya 5 perbedaan antara fakta dan opini di atas, apakah sudah menambah wawasan mengenai kedua hal tersebut? Jangan salah lagi dalam membedakan sebuah opini dan sebuah fakta, ya!
Rekomendasi:
- Pengertian Teks Ulasan : Tujuan, Ciri Ciri, Struktur, Kaidah… Jagad.id - Teks ulasan atau biasa disebut dengan teks review umumnya ditulis dalam bentuk artikel sehingga bisa juga disebut dengan artikel ulasan. Namun karena ulasan dibuat pada buku, maka teks…
- Pengertian Sinopsis : Ciri Ciri, Fungsi, Langkah Menyusun… Jagad.id - Sinopsis adalah ringkasan dari sebuah karya atau gagasan yang ditulis dalam bentuk narasi. Sinopsis sendiri terdiri dari dua jenis yakni sinopsis dengan tulisan lengkap dan juga sinopsis sebagai…
- Cara Menghitung Valuasi Startup? Simpel! Jagad.id - Sebagian besar pengusaha memperlakukan perusahaan startup mereka sebagai bayi mereka. Mereka pikir itu adalah hal yang paling unik dan berharga di Bumi dan semua orang menginginkannya. Sikap bengkok…
- Pengertian Arsip Adalah : Arti, Fungsi, Jenis, Sifat dan… Secara umum definisi atau pengertian Arsip adalah sebuah catatan rekaman kegiatan ataupun sumber informasi dengan berbagai macam jenis bentuk yang dibuat oleh perseorangan, kelompok maupun lembaga. Arsip juga diartikan sebagai…
- Pengertian Hipotesa : Fungsi, Macam Jenis, Karakteristik,… Hipotesa sebenarnya merupakan sebutan untuk dipakai dalam bentuk aktivitas keilmuan dengan mengikuti kaidah berfikir biasa, dengan terarah, secara sadar dan juga cermat. Banyak juga yang mengatakan hipotesa adalah hipotesis, karena…
- Pengertian Database : Komponen, Konsep, Jenis Tipe dan… Jagad.id - Database merupakan kumpulan informasi yang tersimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga bisa diperiksa memakai program komputer agar bisa mendapatkan informasi dari basis data. Database merupakan representasi dari…
- Bioma Stepa : Pengertian, Komponen, Ciri Ciri, Fakta dan… Bioma adalah suatu ekosistem yang ada di wilayah luas dengan flora dan fauna khas. Banyak yang mengatakan bioma merupakan bagian ekosistem yang terbentuk dari perbedaan letak geografis dan letak astronomis. Secara menyeluruh…
- Hobi Adalah : Pengertian dan Contoh Ada banyak definisi yang bisa menjelaskan arti atau makna yang terkandung dari kata hobi. Antara lain: Hobi adalah kegiatan kasual yang biasanya dilakukan atas dasar ketertarikan yang sangat kuat dari…
- Pengertian Diagnosis : Tujuan, Macam, dan Manfaatnya Diagnosis sejatinya adalah salah satu istilah dalam dunia medis atau kedokteran. Namun dalam perkembangannya, istilah ini kemudian diadopsi ke beberapa bidang lain seperti pendidikan, psikologi, psikiatri, ekonomi, dan lain sebagainya.…
- Karya Ilmiah : Pengertian, Klasifikasi dan Ciri Ciri Ciri ciri karya ilmiah beserta penjelasan lengkap – Karya ilmiah saat ini menjadi hal yang familiar di kalangan mahasiswa dan olimpiade olimpiade nasional. Hal tersebut disebabkan karena di Indonesia mulai…
- Definisi Sosiologi Adalah - Pokok Kajian dan Fungsi Sosiologi adalah salah satu dari disiplin ilmu pada kategori ilmu sosial. Kata sosiologi sendiri diambil dari bahasa Latin yakni socius yang berarti teman serta bahasa Yunani logos yang berarti cerita,…
- Contoh Kalimat Fakta dan Opini Pada kesempatan kali ini seperti judul yang sudah teman teman lihat, kita akan membahas atau lebih tepatnya memberikan beberapa contoh kalimat fakta dan opini, yang diharapkan dengan penjabaran dari kami,…
- Pengertian Anggaran Adalah : Arti, Tujuan, Jenis, Kelebihan… Jagad.id - Anggran merupakan suatu rencana keuangan yang disusun secara sistematis dalam satuan kegiatan dan satuan uang atas dasar untuk melihat tindakan apa yang harus dilakukan untuk mencapai dan mewujudkan…
- Pengertian Kalimat Efektif : Ciri Ciri, Syarat dan Contoh… Definisi Kalimat efektif yaitu sebuah kalimat yang sudah sesuai dengan kaidah bahasa, ejaan bahasa Indonesia yang sudah disempurnakan , dan peletakan tanda baca yang tepat. Sehingga kalimat tersebut mudah dipahami…
- Struktur Teks Eksposisi Beserta Pengertian, Ciri dan… Struktur Teks Eksposisi beserta Pengertian, Ciri dan Jenisnya – Teks Eksposisi merupakan salah satu jenis teks diantara macam teks narasi, deskripsi, eksplanasi dan jenis teks yang lainnya. Pengertian teks eksposisi…
- Pengertian Pengetahuan Adalah : Definisi, Jenis, Sumber dan… Dalam kehidupan ini setiap harinya kita sering mendengar kata pengetahuan. Seperti yang sudah diketahui, pengetahuan sangat penting bagi peradaban manusia baik dari segi kemajuan teknologi, ilmu kesehatan, sosial, dan lain…
- Pengertian Cerita Fiksi dan Contohnya Jagad.id - Bagi anda yang senang membaca buku, cerpen, atau novel pasti tahu tentang pengertian cerita fiksi. Cerita fiksi dapat memancing imajinasi seseorang dalam membuat atau menciptakan sebuah cerita. Cerita…
- Tujuan Komunikasi - Penjelasan Lengkap Tujuan Komunikasi - Secara umum, tujuan dari komunikasi adalah terwujudnya perubahan, pembentukan sifat, opini atau pendapat, pandangan, dan perilaku masyarakat dari komunikasi sesuai dengan tujuan penyampaian pesan yang dilakukan oleh…
- Struktur Teks Eksplanasi Beserta Pengertian, Contoh dan Ciri… Struktur Teks Eksplanasi beserta Pengertian, Contoh dan Ciri Ciri– Teks Eksplanasi merupakan teks yang menjelaskan tentang proses mengapa dan bagaimana kejadian baik kejadian alam atau sosial yang terjadi di sekitar…
- Pengertian Argumentasi : Ciri Ciri, Struktur Teks, Contoh… Argumentasi adalah salah satu bentuk penulisan paragraf atau pendapat dalam sebuah kalimat yang menerangkan sebuah penjelasan, alasan, pembuktian, pro, dan kontra yang disertai alasan-alasan obyektif, fakta aktual, nyata, valid, dan…
- Pengertian Sejarah Secara Umum dan Menurut Para Ahli Dalam berbagai pembelajaran selalu ada materi sejarah dari hal yang dipelajari tersebut. Lalu sebenarnya apa itu sejarah? Mengapa sangat penting sehingga selalu ada dalam pembahasan pembelajaran. Jika di definisikan maka…
- Pengertian Advokat : Peran dalam Bisnis dan Struktur Karir Pengacara merupakan seseorang yang bertugas mewakili klien di dalam sebuah proses pidana serta proses hukum lain. Selain itu, pengacara juga memiliki tugas untuk mengelola serta memberikan saran untuk klien di…
- Pengertian Simbol : Macam Jenis, Fungsi dan Contoh Jagad.id - Apa sih yang terbesit di benak anda saat anda mendengar kata simbol? Lalu, apa saja sih manfaatnya dan contoh penerapan simbol dalam kehidupan? Berikut akan dibahas lebih jelas…
- Pengertian Malam Perputaran bumi atau biasa kita sebut sebagai rotasi bumi adalah perputaran bumi terhadap matahari yang dapat mengakibatkan adanya perbedaan waktu, gerak semu matahari, pembelokan arah arus laut, dan masih banyak…
- Teks Tanggapan Kritis : Ciri, Fungsi, Tujuan, Struktur,… Teks tanggapan kritis merupakan teks yang isinya tentang kritik tajam pada sesuatu yang berhubungan dengan kesalahan. Umumnya ketika terjadi debat, seseorang akan memberi kritik pada orang lainnya sebab yang disampaikan…
- Pengertian Deskriptif : Struktur Penulisan, Bentuk Metode… Dalam suatu berita, baik itu di media cetak seperti koran dan majalan pasti ada berbagai peristiwa yang baik sudah terjadi ataupun sedang terjadi. Nah, untuk metodenya sendiri yang digunakan untuk…
- Jenis Penelitian : Tujuan, Metodologi, dan Contoh Penelitian Jagad.id - Jenis-jenis penelitian terbagi menjadi 4 bagian yakni menurut tujuan, metode, tingkat eksplanasi, serta jenis data dan analisis. Semua jenis tersebut tentunya digunakan sesuai dengan kebutuhan penelitian yang akan…
- Pengertian Abstrak : Fungsi, Jenis-Jenis, Struktur… Untuk Anda yang sedang menulis laporan skripsi atau laporan keuangan, pasti membuat abstrak bukan? Nah, sebenarnya apa abstrak itu dan apa fungsinya? Untuk lebih jelasnya, mari kita simak penjelasan mengenai…
- Kepribadian INFP : Ciri-ciri, Kekuatan, Kelemahan, Profesi,… Jagad.id - Sosok kepribadian INFP dikenal sebagai orang-orang idealis yang senantiasa berpegang teguh pada prinsipnya. Kesetian merupakan hal utama terhadap pekerjaan, pertemanan, dan keluarga. INFP juga mendambakan hidup yang selaras…
- Apa Itu Zakat? – Arti, Pentingnya, Siapa Menerimanya, Dan… Jagad.id - Rukun Islam ada lima yaitu syahadat, salat, zakat, puasa, dan haji. Merupakan kewajiban setiap Muslim untuk mematuhi lima rukun ini dan menjalani hidup dengan hati yang suci. Jika…