Tulang manusia terbagi menjadi tulang panjang, tulang pipih, tulang pendek serta tulang tidak beraturan. Jenis tulang dari manusia bisa dibagi ke dalam beberapa kategori berbeda termasuk juga jenis tulang pipih. Dalam kondisi normal, maka tulang akan berhenti tumbuh pada saat seseorang sudah sampai ke batas usia 20 tahun. Sedangkan bentuk tulang pipih sendiri adalah rata, pelat dan juga tipis.
A. Pengertian Tulang Pipih
Tulang pipih merupakan tulang yang tersusun dari lapisan sangat tipis dan jaringan tulang spons di bagian dalamnya yang ada di sumsum tulang. Dalam susunan tulang rangka manusia, tulang pipih ini diklasifikasikan ke beberapa kategori yang semuanya tergantung dari formasi bentuknya. Tulang pipih memiliki fungsi untuk melindungi organ tubuh yang rapuh contohnya satu pasang tulang parietal yakni bagian dari brankas tengkorak, tulang belikat, memfasilitasi fiksasi tendon dan sebagainya.
Tulang pipih merupakan salah satu dari 5 jenis tulang yang diklasifikasikan dengan fungsi utama untuk memberi perlindungan serta memungkinkan fiksasi otot. Tulang pipih ini memiliki ciri berbentuk lembaran jaringan tulang spon yang ditutupi dengan jaringan tulang kompak.
B. Struktur Tulang Pipih
Tulang pipih mempunyai struktur yang agak berbeda dengan tulang lainnya. Tulang pipih berbentuk panjang yang memiliki lapisan struktural berbeda dibandingkan tulang datar, diantaranya adalah:
- Tulang kompak : Lapisan tulang yang ada di bawah periosteum yakni jenis jaringan tulang sangat keras dan juga padat.
- Periosteum : Bagian permukaan luar tulang yang didalamnya berisi pembuluh darah serta saraf untuk membantu mengalirkan nutrisi ke semua tulang.
- Tulang spons : Lapisan paling dalam dan sangat ringan yang berguna untuk membantu penyerapan stres mendadak seperti ketika terjadi benturan atau pukulan di kepala.
C. Ciri Tulang Pipih
Ada beberapa ciri dari tulang pipih seperti ukurannya yang panjang serta lebar melebihi ketinggian dari ketebalan seperti tulang tengkorak, tulang dada dan tulang belikat. Kemudian pada tulang pendek dikembangkan menggunakan cara yang sama pada ketiga dimensi seperti contohnya tarsus serta karpus. Akan tetapi untuk tulang yang tidak teratur umumnya ditandai dengan tidak mempunyai sebuah elemen morfologi dominan seperti pada vertebrata. Pada tulang ketika kondisinya normal, maka tulang akan berhenti tumbuh. Berikut beberapa ciri dari tulang pipih:
- Dalam kondisi normal akan berhenti tumbuh ketika seseorang sudah masuk usia 20 tahun.
- Memiliki bentuk yang rata, pelat dan juga tipis.
- Panjang dan lebarnya melebihi dari ketebalan.
D. Fungsi Tulang Pipih
Tulang pipih memiliki cukup banyak fungsi seperti beberapa jenis tulang lain. Berikut adalah beberapa fungsi dari tulang pipih:
- Untuk melindungi struktur tubuh yang ada di bawah tulang pipih.
- Untuk melindungi organ sistem transportasi pada tubuh seperti tulang rusuk, jantung serta bagian paru paru.
- Untuk melindungi bagian dalam dari otak dimana pada bagian dalamnya terdapat banyak jenis saraf yang harus tetap saling berhubungan.
- Membantu struktur serta mobilitas pada seluruh bagian tubuh.
- Mempunyai fitur perlindungan luas serta penting seperti tengkorak untuk melindungi otak serta organ internal di dalam tubuh yang lainnya.
- Permukaan sangat luas yang bisa dipakai untuk tempat menempelnya banyak kelompok otot besar.
- Menghasilkan sel darah pada sumsum tulang yakni sel darah putih dan juga sel darah merah serta trombosit.
- Menyimpan cadangan mineral seperti natrium, kalsium, fosfor, natrium serta magnesium untuk mengatur banyak mekanisme pada fisiologis.
E. Contoh dan Kelompok Tulang Pipih
1. Tulang Tengkorak
Di beberapa tulang tengkorak, tulang pipih berguna untuk melindungi otak. Selain itu, tulang pipih juga bisa membantu memberikan dukungan di bagian wajah. Tulang tengkorak atau disebut dengan ruang kranial terdiri dari rangkaian tulang seperti parietal, frontal, hidung, lakrimal, temporal serta sphenoid.
Fungsi utama dari tengkorak adalah untuk melindungi otak dari kerusakan ketika jatuh atau terbentur. Selain itu, tulang tengkorak juga berguna untuk membentuk rongga mata serta lubang hidung. Pada bayi serta anak anak, tulang kubah tengkorak terpisah dengan ruang bernama sutura sehingga tengkorak bisa berkembang ketika otak bayi dan anak mengalami pertumbuhan. Ketika otak sudah mencapai ukuran yang maksimum, maka sutura akan menutup dan tulang tengkorak akan bergabung.
2. Tulang Dada Serta Tulang Rusuk
Di tulang dada serta tulang rusuk, tulang pipih berguna untuk melindungi jantung dan juga paru paru serta beberapa organ lain. Tulang rusuk yakni salah satu jenis tulang pipih berjumlah 12 buah dengan letak yang salng berseberangan pada kedua sisi tubuh manusia.
Tulang dada memiliki bentuk seperti dasi dan ada di tengah dada. 7 pasang iga pertama akan terhubung langsung dengan sternum, sedangkan pasangan 8, 9 sampai 10 melekat di tulang dada lewat tulang rawan. Sementara dua pasangan yang lebih rendah tidak terhubung dengan sternum sehingga dinamakan dengan tulang rusuk mengambang
3. Tulang belikat
Tulang skapula atau tulang pipih ada pada manusia sebanyak 2 tulang yang membentuk segitiga di area punggung atas.
Rekomendasi:
- Embrio Adalah : Pengertian dan Jenis Lapisan Embrio merupakan tahap awal perkembangan hewan saat berada di dalam telur atau di dalam rahim sang induk. Sedangkan pada manusia, istilah ini diterapkan pada anak yang belum lahir sampai akhir…
- Tulang Tengkorak : Pengertian, Fungsi, Struktur Bagian dan… Jagad.id - Ketika dilahirkan, maka tubuh manusia terbentuk dari 300 tulang. Namun dengan semakin berkembangnya tubuh, maka tulang tulang tersebut sebagian menyatu dan ketika dewasa jumlahnya menjadi 206 tulang. Dari…
- Serangga : Fakta, Habitat, Ciri Ciri dan Contoh Macam Jenis Jagad.id - Pengertian serangga atau dalam bahasa latinnya adalah Hexapoda yang artinya memiliki 6 kaki. Serangga merupakan kelompok hewan yang paling banyak spesies atau jenisnya. Bahkan bisa dikatakan bahwa jenis…
- Ciri-ciri Kepala Bayi Sudah Masuk Panggul Jagad.id - Ciri-ciri bayi sudah masuk panggul, Bayi yang sedang dikandung di dalam rahim biasanya akan mengalami beberapa tahap perkembangan sebelum akhirnya siap untuk dilahirkan. Salah satu tahap penting dalam…
- Menu Camilan Bayi Umur 6 Bulan, MUDAH BUATNYA! Jagad.id - Menu Camilan Bayi Umur 6 Bulan, Sebagai orang tua, memberikan makanan yang sehat dan bergizi untuk bayi Anda adalah hal yang sangat penting. Pada usia 6 bulan, bayi…
- Pengertian Simbiosis Komensalisme – Arti, Gambar dan Contoh Simbiosis komensalisme adalah interaksi antara dua organisme berbeda jenis dimana salah satunya akan diuntungkan dan yang lain tidak akan diuntungkan namun tidak dirugikan. Di dunia ini, ada cukup banyak makhluk…
- 2 Makanan Yang Mengadung Protein Tinggi Jagad.id - Makanan Yang Mengadung Protein Tinggi, Makanan yang mengadung protein tinggi merupakan bagian penting dari diet seimbang dan sehat. Mereka memiliki peran penting dalam membangun dan memperbaiki jaringan, menghasilkan hormon…
- Fungsi Tulang Pengumpil - Artikel Belajar Biologi Fungsi Tulang Pengumpil - Kita dapat bergerak seperti menari, menjinjing, bertepuk tangan karena kerja suatu sistem tubuh yaitu sistem gerak. Sistem gerak adalah kerja sama antar organ / jaringan dalam…
- Pengertian Invertebrata : Macam Jenis, Ciri Ciri, Struktur… Invertebrata adalah hewan yang tidak punya tulang belakang atau ruas tulang belakang atau tulang lainnya di dalam tubuh. Invertebrata ada yang mempunyai badan lunak dan sebagian lagi memiliki kulit yang…
- Fungsi Tulang Telapak Tangan Manusia Fungsi Tulang Telapak Tangan Manusia - Tangan terdiri atas jari-jari, telapak tangan, dan pergelangan tangan. Telapak tangan adalah bagian tubuh dengan fungsi yang penting terutama untuk memegang maupun mencengkeram suatu…
- Pengertian Vertebrata : Ciri Ciri, Klasifikasi dan Contoh Vertebrata adalah subfilum dari filum Chordata yang memiliki arti tali. Untuk itu, hewan chordata adalah hewan yang punya chorda pada bagian punggungnya. Vertebrata adalah hewan yang punya tulang belakang yakni…
- Manfaat Kol Ungu Dan Putih Untuk Kesehatan Manfaat Kol Ungu Dan Putih Untuk Kesehatan - Kol adalah jenis sayuran yang dapat diolah menjadi berbagai jenis masakan baik kuah, lalapan, tumis, lauk-pauk maupun desert seperti salad, tong seng,…
- Komodo : Sejarah, Ciri dan Habitat di Pulaunya Komodo adalah salah satu hewan langka Reptil Purba yang dilindungi dan hanya ada di Pulau Komodo, Indonesia. Komodo atau yang biasa disebut biawak komodo (Varanus komodoensis) merupakan spesies kadal terbesar…
- Pembuluh Darah Arteri : Pengertian, Fungsi, Jenis Jenis,… Pembuluh darah arteri atau biasa disebut dengan pembuluh nadi merupakan pembuluh darah berotot yang bertugas membawa darah dari jantung. Fungsi dari pembuluh darah arteri ini berbeda dengan fungsi pembuluh darah…
- Manfaat Daun Singkong Untuk Kesehatan Tubuh Singkong adalah makanan khas Indonesia yang memiliki segudang manfaat dan dianggap dapat menjadi pengganti nasi karena sama-sama mengandung karbohidrat. Bahkan, di beberapa daerah, singkong bisa menjadi salah satu makanan pokok…
- Topologi Tree : Gambar, Cara kerja, Kelebihan dan Kekurangan Jagad.id - Apa pengertian topologi tree itu? Sebelum itu, membahas tentang internet, akan selalu ada pandangan bahwa internet merupakan suatu hubungan yang menghubungkan antar komputer yang ada di seluruh dunia…
- Tulang Belakang : Pengertian dan Struktur Bagian Jagad.id - Tulang belakang berguna untuk menyangga bahu, kepala sekaligus membantu manusia supaya bisa lebih paham tentang masalah yang terjadi akibat proses kerusakan di tulang belakang beserta kondisi lainnya. Tulang…
- Pengertian Struktur Lapisan Bumi dan Penjelasannya Sudah menjadi pembahasan umum dalam ilmu Geografi bahwasanya bumi itu terdiri dari dua lapisan, yakni lapisan atas dan lapisan bawah. Untuk lapisan atas adalah lapisan yang terdiri dari kumpulan gas,…
- Pengertian Komet : Ciri Ciri, Bagian, Jenis dan Contoh Komet adalah salah satu benda yang ada di langit. Komet diselimuti dengan kabut tipis dan terlihat seperti ekor sehingga sering disebut sebagai bintang berekor atau lintang kemukus. Ada banyak ahli…
- Manfaat dan khasiat Jus Sirsak Untuk Kesehatan Tubuh Manusia Manfaat dan khasiat Jus Sirsak untuk Pria, Sirsak adalah salah satu buah lokal asli Indonesia yang biasa tumbuh di tanah yang subur hingga kurang subur. Buahnya berwarnya hijau tua dan…
- Pengertian Nutrisi : Macam Jenis Dan Contohnya Memiliki tubuh yang sehat jelas merupakan impian setiap orang. Impian ini dapat diwujudkan dengan menerapkan pola hidup sehat. Salah pola hidup sehat yang paling mudah untuk diterapkan yaitu mengkonsumsi makan-makanan…
- Manfaat Bersepeda Bagi Pria Manfaat Bersepeda - Dengan melakukan olahraga bersepeda dengan rutin akan memberikan manfaat yang sangat banyak bagi tubuh kita seperti contohnya dapat menguatkan otot bagian bawah tubuh, tulang, melatih jantung serta…
- Pengertian Osteoporosis : Gejala, Penyebab, Faktor Resiko,… Jagad.id - Osteoporosis merupakan kondisi kepadatan tulang yang berkurang sehingga tulang lebih rentan patah serta keropos. Biasanya, osteoporosis tidak menimbulkan gejala dan baru akan diketahui pada saat penderita terjatuh atau…
- Bagian Sel Hewan dan Fungsinya Ada 3 jenis makhluk hidup yang tinggal di bumi ini, yaitu hewan, tumbuhan, dan manusia. Kali ini kita akan membahas apa saja bagian sel hewan dan fungsinya. Karena pada dasarnya,…
- Senjata Tradisional : Aceh, Bali, Jawa Barat Negeri ini kaya dengan kebudayaan dan warisan leluhur yang sangat dihargai bahkan di mata dunia. Mulai dari baju adat, lagu daerah, batik, hingga senjata tradisional. Dalam 34 provinsi di Indonesia,…
- Manfaat Brokoli Hijau Untuk Kesehatan Tubuh Brokoli merupakan salah satu sayuran hijau yang sangat bermanfaat bagi tubuh manusia. Brokoli memiliki nama latin Brassica oleracea var. Italica. Brokoli hijau mengandung berbagai macam vitamin. Vitamin yang terkandung dalam…
- Manfaat Buncis : Kandungan Gizi, dan Tips Konsumsi Kacang buncis (Phaseolus vulgaris) atau green beans termasuk jenis sayuran favorit bagi masyarakat Indonesia. Selain menjadi sumber protein, kacang buncis mengandung berbagai zat gizi yang sangat bermanfaat bagi kesehatan manusia.…
- Pengertian Indra Peraba : Struktur Bagian, Fungsi dan Cara… Jagad.id - Pengertian Indra peraba adalah satu dari lima panca indra manusia yang membuat kita bisa merasakan sesuatu yang kasar, halus, panas dan juga dingin dari permukaan benda melalui bagian…
- Fungsi Pergelangan Tangan - Artikel Belajar Biologi Fungsi Pergelangan Tangan - Kerangka tubuh manusia terdiri dari sendi dan tulang yang berbeda. Masing-masing memiliki fungsi dan bentuk yang berbeda pula. Ada tulang yang dapat digerakkan dan ada juga…
- Puisi Tentang Ayah Jagad.id - Kali ini khusus kita buatkan artikel tentang kumpulan puisi tentang ayah khusus dibuat untuk kamu yang mencintai Ayahmu. Ini semua sebagai bentuk penghargaan kjita kepada siapapun Anda sebagai…