Jagad.id – Aplikasi keluar sendiri di android sering sekali kita jumpai, apa lagi saat sedang bermain game online. Hal tersebut sangat mengganggu sekali apalagi saat kita sedang WAR atau PARTY dengan teman GUILD atau TEAM lalu memimpin game dengan banyak kill dan tiba – tiba gamenya keluar sendiri wah pasti sungguh mengherankan bukan ? ingin rasanya ku banting hp ini.
Nah agar saat sedang menggunakan aplikasi atau sedang bermain game supaya tidak keluar sediri, pertama kita harus mengetahui penyebabnya dan cara mengatasinya maka dari itu silahkan di simak.
Penyebab Aplikasi Keluar Sendiri di Android
Berikut merupakan ulasna tentang penyebab dari aplikasi yang keluar sendiri di Android.
1. Spesifikasi HP Terlalu Rendah
Spesifikasi hp ini biasanya sangat bertanggung jawab pada sanggup atau tidaknya sebuah hp menjalankan aplikasi maupun grafis yang berat. Untuk hp sekarang spesifikasinya sudah mulai tinggi dengan RAM 1 GB saja sudah merasa lambat. Bahkan tidak jarang aplikasi bias keluar karena RAM atau prosesornya tidak sanggup lagi memprosesnya.
2. Luas Layar Tidak Sesuai Dengan Aplikasi
Screen ini biasanya berlaku untuk aplikasi yang membutuhkan layar besar, jika hp mu termasuk layar yang kecil biasanya setelah menginstall efek yang akan terjadi adalah setiap aplikasi di buka akan otomatis keluar sendiri atau saat sedang mengubah posisi hp dari vertical menjadi horizontal maka aplikasi berhenti dan keluar.
3. Jaringan Internet lambat
Untuk kamu pemain game online di android, ini hal yang sangat menentukan permainan mu karena bagaimana pun jika kamu sedang bermain game online dan sudah main sekuat tenaga untuk mendapat peringkat 1 tetapi tiba – tiba game mu keluar ya sama saja nihil alias kosong.
4. Sedang Menjalankan Aplikasi Lain
Aplikasi yang di jalankan secara bersamaan, bahkan sekaligus 5 aplikasi maka hal tersebut sudah pasti dapat mematikan proses game dan aplikasi lain yang membutuhkan proses dan memori juga. Jika aplikasi kekurangan memori maka aplikasi akan otomatis keluar jika tidak maka akibatnya adalah macet.
5. Cache Yang Menumpuk
Hampir sama dengan memori cache ini merupakan data yang otomatis tersimpan agar loading aplikasi atau game semakin cepat, tetapi efek buruknya adalah memori akan di sita oleh cache ini bahkan dapat menyebabkan aplikasi keluar sendiri.
6. HP Yang Terlalu Panas
Hp yang panas jangan di paksa main game, karena akan menyebabkan performanya berkurang entah itu di bagian baterai atau prosesornya karena sudah di paksa memainkan aplikasi hingga panas. Sistem di android akan memaksa aplikasi keluar jika system memang sudah panas atau bahkan yang lebih mengerikan adalah hp android kamu mati sendiri karena terlalu panas.
7. OS Sudah Ketinggalan atau Tidak Terupdate
Untuk os yang ketinggalan biasanya akan terlihat setelah kita install aplikasi, karena efeknya langsung yaitu tidak dapat memainkan gamenya setelah di install atau bahkan saat sedang menginstall.
Cara mengatasi aplikasi keluar sendiri :
1. Membeli HP Baru
Jika spesifikasi hp mu sudah buruk, atau sering panas dan layarnya yang terlalu kecil maka kamu bias membeli hp baru, agar terhindar dari aplikasi yang keluar sendiri.
2. Menggunakan Jaringan Internet Yang Berkualitas
Untuk pemain game online seperti yang ada di atas tadi, maka solusi untuk mengatasi masalah jaraingan ini adalah dengan menggunakan jaringan internet yang berkualitas atau sering di sebut T*lkomsel hehe. Karena untuk pengguna jarignan XL dan Indosat mati lampu (pemancar) maka jaringan internet otomatis mati juga dan game online kita berhenti.
3. Mengeluarkan Aplikasi Lain
Aplikasi lain bias kita keluarkan jika tidak di butuhkan untuk mendukung memori dan proses saat sedang menggunakan apllikasi lain yang sedang di gunakan.
4. Menghapus Cache
Cache yang banyak bias kita hapus dengan melalui menu pengaturan.
5. Upgrade System Versi Android Terbaru
Untuk upgrade os kalian bias pilih yang sesuai dengan versi game atau aplikasi yang kalian mainkan tersebut agar saling mendukung antara aplikasi dan OSnya.
Jika memang hp kalian sudah ketinggalan jaman karena spesifikasinya yang rendah silahkan beli hp baru yang memang spesifikasinya lebih bagus.
Rekomendasi:
- 7 Game Online Hemat Kuota yang Seru Abis Jagad.id - Game Online Hemat Kuota apakah ada?. Bermain game online identik dengan boros kuota karena Kamu harus selalu terkoneksi internet saat memainkannya. Jika Kamu tidak memiliki koneksi WiFi, hal…
- Menghapus Virus Otomatis Di HP Android Gratis Virus pada Smartphone tidak sama dengan Virus pada Komputer saat ini, Pada dasarnya untuk sekarang ini masih sangat jarang Virus berbahaya di Android menyerang smartphone masyarakat umum. Tentunya virus akan…
- 5 Manfaat Youtube bagi Pelajar dan Mahasiswa Jagad.id - Banyak hal yang kita dapatkan dari Youtube, yaitu kita dapat menikmati tayangan-tayangan yang berkualitas dari channel-channel yang berkualitas pula. Tetapi akhir-akhir ini kita banyak sekali orangtua yang melarang…
- Cara Menghentikan Kecanduan Media Sosial Dengan Simpel Jagad.id - Cara Menghentikan Kecanduan Media Sosial: Di era Modern ini, Media Sosial telah menjadi alat komunikasi dan hiburan yang ampuh; bahwa miliaran orang di seluruh dunia tidak dapat menghabiskan…
- 10 Aplikasi Simulator Saham Terbaik Untuk Anda Jagad.id - Jika Anda memiliki banyak waktu di tangan dan tidak ada yang harus dilakukan, mengapa tidak meningkatkan keterampilan menghasilkan uang Anda dengan beberapa aplikasi simulator saham terbaik ini. Simulator…
- Cara Meningkatkan Semangat Belajar Mahasiswa Cara Meningkatkan Semangat Belajar - Suatu hal yang bagus biasanya terdapat banyak ujian saat melakukannya. Belajar adalah salah satu perbuatan yang bagus. Dengan belajar kamu bisa meningkatkan ilmu sebagai bekal…
- Mysophobia : Ciri-Ciri Gejala, Tes, dan Cara Menyembuhkan Jagad.id - Mysophobia : Ciri-Ciri Gejala, Tes, dan Cara Menyembuhkan - Kebanyakan orang tidak memiliki masalah dengan kotoran, debu, dan hal lainnya yang berhubungan dengan kotor. Namun ada sebagian orang…
- Apa itu Metaverse? Apakah Sebuah Masa Depan Internet? Jagad.id - Apa itu Metaverse - Jika Anda pernah mengunjungi situs berita, membuka media sosial atau bahkan hanya berbicara dengan orang lain dalam beberapa tahun terakhir, Anda pasti telah menemukan…
- Cara Mengobati Bayi Cegukan Sesuai Anjuran Dokter Jagad.id - Cara Mengobati Bayi Cegukan, Bayi cegukan seringkali terjadi pada bayi yang baru lahir atau bayi yang masih berusia beberapa bulan. Cegukan pada bayi terjadi ketika bayi mengalami kontraksi tiba-tiba…
- Ciri Ciri Phobia Sosial Dan Obat Alami Mengatasinya Ciri Ciri Orang Phobia Sosial Dan Cara Mengatasinya - Phobia sosial (PobSos) atau dalam istilah latinnya Social Anxiety Disorder (SAD) merupakan gangguan mental yang cenderung selalu merasakan kecemasan yang berlebihan…
- Cara Mengatasi Anak Cengeng dan Penakut Cara Mengatasi Anak Cengeng dan Penakut, Ketika si anak menangis itu tandanya ia sedang mengekspresikan sesuatu yang tidak ia senangi. Menangis boleh – boleh saja, tetapi ketika sedikit – sedikit…
- Aplikasi Lensa AI Avatar Gratis, Buat Selfie Avatar Ajaib Jagad.id - Aplikasi Lensa AI Avatar, aplikasi pengedit foto, menjadi viral selama beberapa hari terakhir setelah menambahkan alat penghasil avatar baru berdasarkan difusi yang stabil. Anda bukan satu-satunya orang yang…
- Kumpulan Game Edukasi Anak Paud APK Android Jagad.id - Game Pendidikan Anak SD, TK, Paud, Usia Dini, Umur 2 Tahun Gratis Download - Application Android APK | Permainan memang menjadi suatu aktifitas yang menyenangkan bagi seorang anakpada…
- 9 Game Terbaik Seperti Hogwarts Legacy 2023 Jagad.id - Game Terbaik Seperti Hogwarts Legacy: Hogwarts Legacy sudah terlihat menjadi pesaing awal untuk game tahun ini, memberikan pengalaman triple AAA ke konsol dan PC dengan game Harry Potter.…
- Cara Mengunci Youtube Agar Tidak Bisa di Buka Anak Jagad.id - Cara Mengunci Youtube Agar Tidak Bisa di Buka Anak, Pernahkan agan mengecek kuota tiba - tiba hilang tanpa sebab ? Jika iya mungkin postingan kali ini bisa memberikan…
- Cara Ampuh Menghilangkan Ngantuk Di Pagi Hari Dengan Cepat Solusi Cara Mengatasi Ngantuk Di Pagi Hari Dengan Cepat - Mengantuk adalah salah satu sifat dari manusia dan tidak dapat di pungkiri bahwa mengantuk adalah hal yang sangat wajar. Tetapi…
- Cara Merawat HP Android Agar Tidak Lemot Jagad.id - Cara Merawat HP Android Agar Tidak Lemot - Cara merawat smartphone android agar awet dan tidak lemot sebenarnya cukup mudah dilakukan. Asalkan kita punya niat untuk mengetahui dan…
- TopUpGameShop Free Fire - Situs Top Up Diamond FF Termurah!… Jagad.id - Game merupakan salah satu hiburan yang efektif untuk menghilangkan bosan. Dengan semakin canggihnya perangkat mobile yang ada saat ini membuat banyak orang beralih bermain dari konsole game lainnya…
- Pengertian VPN : Fungsi, Jenis Dan Cara Menggunakan di… Jagad.id - Fungsi VPN - VPN merupakan singkatan dari Virtual Private Network. VPN adalah sebuah koneksi yang memungkinkan bagi pengguna internet untuk mendapatkan pengalaman lebih aman, terhindar dari pengintaian, lebih…
- 10 Game Petualangan Terbaik Di Android 2023 jagad.id - Game Petualangan Terbaik Di Android: Game petualangan adalah klasifikasi yang cukup luas yang memberikan sensasi dan intrik untuk menarik Anda. Game petualangan telah membuat rumah yang nyaman untuk…
- 6 Aplikasi Pemblokir Iklan Terbaik untuk Android Jagad.id - Iklan bisa menjadi pengalaman paling menyebalkan yang bisa dihadapi seseorang di internet. Meskipun aplikasi pemblokir iklan ini menghasilkan pendapatan bagi pengembang, terkadang iklan ini dapat memperlambat waktu pemuatan…
- Aplikasi Penghasil Uang Gratis? Kami memiliki Jawabannya Jagad.id - Per Desember 2021, Sekitar 93,7% aplikasi tersedia gratis di Apple App Store. Tapi apa itu aplikasi penghasil uang gratis? Nah, itulah pertanyaan yang kami jawab lebih lanjut. Aplikasi…
- Apa itu Meta Horizon? Teknologi Masa Depan Kah? Jagad.id - Tahun lalu, Facebook mengubah namanya menjadi Meta dan sejak itu memperluas merek untuk memasukkan fitur-fitur baru, seperti Meta Horizon. Tapi apa itu Meta Horizon? Baca terus untuk mengetahui…
- 10 Aplikasi Parkir Untuk Smartphone Android dan iOS Jagad.id - Menemukan tempat parkir terbaik adalah kerumitan yang dialami hampir setiap hari. Di tempat-tempat sibuk, selalu menyenangkan untuk mengetahui terlebih dahulu di mana Anda dapat memarkir mobil Anda untuk…
- 10 Battle Royale Terbaik Di Android 2023 Jagad.id - Game Battle Royale Terbaik Di Android - Game battle royale masih termasuk genre yang paling banyak dimainkan, dan apakah Anda bermain di konsol PS5 atau Xbox Series terbaru,…
- Virus Android Paling Berbahaya Dan Cara Mengatasinya Untuk sekarang ini Virus pada Smartphone tidak lebih buruk dari pada Virus di Komputer. Virus akan berbahaya jika sebuah data file yang di download memiliki Malware virus seperti Trojan, Worm…
- Cara Melindungi Android Dari Malware, Lindungi Hpmu! Jagad.id - Cara Melindungi Android Dari Malware - Peretas dan scammer telah menginfeksi PC Windows dengan malware selama bertahun-tahun, dan masalahnya semakin parah setiap saat. Faktanya, sebagian besar pertanyaan yang…
- Cara Jualan Online Di Facebook Dengan Sukses Jagad.id - Cara Jualan Online Di Facebook Dengan Sukses - Media sosia memiliki jutaan pengguna yang aktif setiap harinya. Banyak sekali media sosial yang bisa kita gunakan untuk mengobrol, berkenalan,…
- Aplikasi Perekam Layar PC Gratis Tanpa Watermark Dari mulai merekam aktivitas yang sedang terjadi pada layar komputer seperti membuat tutorial, membuat aplikasi perekam layar PC semakin banyak bermunculan karena memang dibutuhkan oleh pengguna komputer atau laptop. Proses…
- Game Building Terbaik Untuk Android Dan iOS Jagad.id - Game building terbaik seperti Minecraft memiliki banyak penggemar di seluruh dunia. Dari membangun menara hingga mempertahankannya, game membangun dunia terbuka telah menjadi favorit penggemar cukup cepat sejak awal.…