Weebly merupakan salah satu penyedia layanan Hosting blog gratis yang cukup diminati oleh blogger Dunia . Weebly berada di urutan ketiga dari penyedia hosting blog gratis yang banyak digunakan setelah WordPress dan Blogger . Weebly sangat populer dan SEO di weebly sangat bagus digunakan untuk membuat artikel blog agar tampil di halaman utama Search Engine , yaitu Google .
Kelemahan weebly yaitu menu yang digunakan untuk pembuatan Blog berbeda dari Blogspot dan WordPress . Jika di Blogspot dan WordPress menambahkan elemen dengancara di Klik tetapi di weebly berbeda , yaitu dengan Drag elemen untuk menambahkanya di Artikel atau Halaman blog yang anda buat . Sebenarnya ini relatif , Ada orang yang lebih suka dengan cara klik dan ada juga orang yang lebih suka dengan cara menahan dan mengeser menu untuk menambahkan Element pada blog .
Bagi pemula, saat menggunakan Weebly biasanya kebingungan bagaimana cara membuat Artikel yang benar . Ini juga kendala pertama kali yang saya alami saat menggunakan Weebly . Langsung saja berikut ini adalah menu Tutorial cara membuat Artikel di Weebly :
1. Buka Blog Weebly yang ingin ditambahkan artikel . Jika anda belum memiliki blog di Weebly anda dapat melihat Cara Membuat Blog di Weebly .
2. Kemudian pilih menu Edit . Masuk ke menu Page , Cari Tombol + di samping kiri layar dan klik3. Pilih Blog Page dan Beri Nama Url untuk Halaman Pembuatan Artikel , Kemudian Save
4. Pilih New Post
5. Drag Element Text yang berada di samping kiri ke kolom di bawah Judul Artikel , Kemudian tulis isi artikel .
6. Jika anda sudah selesai menulis artikel anda , pilih menu Post . setelah anda Posting artikel anda di Weebly maka anda akan melihat pop up “Blog Post Added” , close Pop up tersebut . itu berarti Artikel anda sudah tersimpan tapi belum ter Publish di blog anda .
7. Pilih menu Publish kemudian akan muncul tulisan Website Publish . Artikel anda sudah tayang di Blog Weebly anda , kemudian close pop up tersebut .
Itulah cara membuat Artikel Posting di Weebly . Jika anda mengalami kesulitan dalam hal Posting di Weebly silahkan anda dapat meninggalkan komentar di blog ini .
Rekomendasi:
- Pengertian Plugin : Fungsi, Macam Jenis dan Contoh Jagad.id - Untuk para developer atau blogger, kata plugin memang sudah sangat sering didengar. Ketika ingin membangun konten yang menarik, maka diperlukan plugin sehingga konten tersebut bisa berjalan dan ditemukan…
- Cara Menonaktifkan Tombol Back Menggunakan JavaScript di WP Jagad.id - Wordpress merupakan CMS yang saat ini memiliki berbagai macam fitur dengan plugin plugin yang ada. Banyak para blogger menggunakan WP karena sangat praktis dan mudah untuk digunakan. Untuk…
- Cara Menambahkan Justify di Gutenberg - Wordpress terbaru Wordpress atau yang sering disingkat WP merupakan CMS yang paling populer digunakan oleh para webmaster untuk mempermudah aktifitasnya blogging di dunia Internet. Banyaknya minat pengguna Wordpress dikarenakan kemudahan dalam mengkasesnya…
- Alasan Pentingnya Mengatur Keamanan Website dari Serangan… Keamanan menjadi hal yang utama dalam menjaga kinerja website berjalan dengan optimal. Kita dapat menganalogikan bahwa tidak hanya website, dalam dunia nyata juga kita dapat mengetahui bagaimana keamanan menjadi hal…
- Cara Hosting File JavaScript, CSS dan HTML Gratis dan Mudah Jagad.id - Cara Hosting File JavaScript, CSS dan HTML Gratis - Bagi seorang blogger yang mulai serius dalam menekuni blog tentunya kegiatan blogging akan bertambah dari yang tadinya hanya menulis…
- Beli Domain .com Cuma 98 Ribu? Cek di Sini! Nama domain merupakan salah satu elemen terpenting yang tidak boleh Anda lewatkan ketika membuat website. Dalam level tertentu, nama domain dapat menentukan tingkat kredibilitas dan keunikan situs web Anda. Kedua…
- Pengertian Bahasa Pemrograman : Jenis, Fungsi Dan Contoh Jagad.id - Pengertian Bahasa pemograman merupakan sebuah instruksi standar yang bertugas untuk memerintah komputer. Sering disebut juga dengan bahasa komputer atau bahasa pemograman komputer. Bahasa pemrograman juga bisa di katakan…
- Cara Menambah Situs Baru ke Google Analytics - Blog… Jagad.id - Cara Menambah Situs Baru ke Google Analytics - Banyak berbagai penyedia Statistik Blogging Tools yang berfungsi untuk memantau lalulitas Visitor di Blog yang dimiliki. Untuk sebagian orang tentunya…
- Cara Memasang Google Analytics di Blogspot - Website… Jagad.id - Cara Memasang Google Analytics di Blogspot - Banyak berbagai penyedia Statistik Blogging Tools yang berfungsi untuk memantau lalulitas Visitor di Blog yang dimiliki. Untuk sebagian orang tentunya sudah…
- Apa itu PING BLOG - AUTO BACKLINK Apa Itu Ping Blog ? Ping Blog adalah suatu proses backlink yang dilakukan secara otomatis oleh robot yang dibuat dari Scrip guna meningkatkan point blog pada suatu Search Engine .…
- Jasa Kerjasama Content Placement Indonesia - Backlink Content atau dalam bahasa indonesia artinya Konten merupakan informasi yang disediakan oleh situs web atau media di internet. Sedangkan Penempatan yang dalam bahasa inggris ditulis Placement merupakan tindakan menempatkan sesuatu…
- Pengertian Blog : Sejarah, Macam, Fungsi dan Contohnya Definisi Blog - Di dalam era dunia digital yang segalanya sudah serba canggih dengan basis teknologi, kini blog menjadi suatu perangkat yang mendominasi digunakan oleh manusia. Karena hampir setiap orang…
- Menambah dan Mengarahkan SubDomain Beda IP Hosting Terkadang aktifitas webmaster seperti mengelola banyak website akan membuat seorang blogger pusing karena belum tau caranya. Hal tersebut sangatlah wajar karena banyak blogger yang harus merangkap tugas selain membuat konten…
- 10 Ide Konten Marketing Terbaik, Belum Banyak Orang Pakai! Jagad.id - Kita semua tahu bahwa mantra digital marketing: "konten adalah raja". Membuat konten berkualitas sangat penting untuk memiliki kehadiran digital yang kuat, tetapi terkadang inspirasi gagal dan sulit bagi…
- Cara Membuat Search Box di BlogSpot - Menambah Kotak… Jagad.id - Cara Membuat Search Box di BlogSpot - Search Box atau yang dikenal Kotak Pencarian merupakan Widget yang sangat penting untuk Navigasi dalam suatu Website. Website bisa dikatakan kurang…
- Cara Compress File Menggunakan Winrar PC ke .RAR atau .Zip Jagad.id - Cara Compress File Menggunakan Winrar PC - Bagi anda yang hobi posting dan ingin mengupload banyak file untuk ditambahkan di postinggan atau hanya sekedar ingin berbagi file .…
- Cara Menulis Artikel Yang Baik Dan Benar - Teknik Blogging Jagad.id - Cara Menulis Artikel Yang Baik Dan Benar - Menulis adalah kegiatan dimana seseorang dapat mengekspresikan segala sesuatu dengan tujuan menyampaikan suatu pesan informasi kepada pembaca. Menulis juga merupakan sebuah…
- Cara Menganti Tema / Template di Weebly Jagad.id - Cara Menganti Tema / Template di Weebly - Tema Blog adalah salah satu unsur terpenting dari penilaian kualitas blog yang kita miliki . Tema / Template pada umumnya…
- Cara Pasang Google Analytic di Wordpress - Statistik Blog Jagad.id - Cara Pasang Google Analytic di Wordpress - Banyak berbagai penyedia Statistik Blogging Tools yang berfungsi untuk memantau lalulitas Visitor di Blog yang dimiliki. Untuk sebagian orang tentunya sudah…
- Cara Membuat Blog di Wagomu Id - Blog Lokal GRATIS Terbaru Jagad.id - Cara Membuat Blog di Wagomu Id - Bagi anda yang suka menulis dan Publish artikel posting anda di Internet tentunya anda sering mencoba beberapa hosting blog gratis dari…
- Aplikasi Digital Marketing Yang Wajib Anda Tahu Jagad.id - Membuat konten digital adalah salah satu tugas yang paling memakan waktu. Sementara bidang pemasaran lainnya semakin terotomatisasi, konten digital tetap menuntut kita untuk mencurahkan upaya dan kreativitas. Agar…
- Beli Hosting Murah di DomaiNesia Saat ini memiliki website sudah menjadi kebutuhan utama yang harus dimiliki oleh banyak orang. Alasanya karena banyak manfaat yang bisa didapat dari website ataupun blog. Beberapa fungsi mempunyai website antara…
- Diterima Adsense Setelah Blog di Tolak Adsnese dan Masuk Ke… Jagad.id - Pertama kali saya mengenal blog ketika saya menduduki bangku SMK yang memiliki hobi bermain game android. Saya mengunjungi banyak website lokal game android, website atau blog yang selalu menampilkan…
- Pengertian Media Sosial : Sejarah, Jenis, Ciri Ciri dan… Pengertian Media Sosial - Pada saat ini, teknologi berkembang dengan sangat cepat. Sosial media merupakan salah satu kecanggihan yang bisa kita gunakan untuk berbagi pengalaman, mengirim pesan, atau bahkan melakukan…
- Menentukan Layanan Blogger : Blogspot atau Wordpress Bagi anda yang sudah siap terjun di dunai blogger pasti anda bingung untuk memilih layanan penyedia pembuatan Blog Gratis yang paling terpopuler antara Blogspot dan Wordpress. Sebenarnya masih ada banyak…
- Pentingnya SEO untuk Meningkatkan Penjualan Produk Secara… Jagad.id - Saat ini, SEO menjadi salah satu hal penting yang harus ada dalam dunia bisnis online karena memiliki potensi dalam meningkatkan penjualan suatu produk. SEO atau singkatan dari Search…
- Mengatasi Komentar Tidak Muncul di Wordpress - SPAM Akismet Berkomentar memang wajib bagi bara blogger untuk saling mengunjungi belogger lainnya untuk saling berkenalan dan bertukar informasi. Sedihnya jika melakukan komentar di Wordpress tidak muncul bahkan juga tidak dimoderasi, hal…
- JV Adsense 2020 - Joint Venture Terpercaya Indonesia JV Adsense yang saling menguntungkan antara pengiklan dan pemilik blog sudah lama ada kini situs Sekutu Keadilan juga menawarkan kepada anda sekalian para Publisher. JV Adsense adalah program dimana anda…
- Cara Membuat Blog di Weebly - NGEBLOG GRATIS Jagad.id - Cara Membuat Blog di Weebly - Weebly adalah penyedia layanan Hosting blog gratis yang cukup populer digunakan oleh blogger Dunia . Weebly menempati urutan ketiga penyedia hosting pembuatan…
- Blogger, Salah Satu Profesi dengan Penghasilan Fantastis Jagad.id - Semenjak pandemi Covid-19 yang menghantam seluruh dunia, memang ada banyak orang kehilangan penghasilan bahkan pekerjaan. Namun sebetulnya, ada lho profesi yang justru malah dapat untung selama wabah corona…
Kebetulan saya masih baru dalam ngeblog, jadi saya perlu artikel ini, ijin bookmark ya gan!
Seepp ….
silahkan gan, tapi dari Foto Gavatar yang digunakan terlihat sudah lumayan lama main di dunia online.
Sukses selalu blognya