Jagad.id – Doa Pergantian Tahun 2023 Secara Islami, Pergantian tahun merupakan momen spesial untuk bermuhasabah dan bermunajat kepada Allah SWT. Berikut kami akan membagikan Doa Pergantian Tahun 2023 Secara Islami Untuk anda.
Bacaan Doa Pergantian Tahun 2023
Majelis Ulama Indonesia (MUI) ajak umat Islam isi malam penggantian tahun baru 2023 Masehi dengan aktivitas keagamaan seperti perbanyak melaksanakan ibadah dan zikir.
Bismillaahirrahmaanirrahiim. Wa sallallaahu ‘ala sayyidinaa wa maulaanaa Muhammadin wa ‘alaa aalihi wa sahbihii wa sallam. Allaahumma maa ‘amiltu fi haazihis-sanati mimmaa nahaitani ‘anhu fa lam atub minhu wa lam tardahuuwa lam tansahuu wa halimta ‘alayya ba’da qudratika ‘alaa uquubati wa da’autani ilattaubati minhu ba’da jur’ati alaa ma’siyatika fa inni astagfiruka fagfirlii wa maa ‘amiltu fiihaa mimma tardaahu wa wa’attani ‘alaihis-sawaaba fas’alukallahummayaa kariimu yaa zal-jalaali wal ikraam,an tataqabbalahuu minni wa laa taqta’ rajaa’i minkaa yaa kariim, wa sallallaahu ‘alaa sayyidinaa Muhammadiw wa ‘alaa ‘aalihii wa sahbihii wa sallam.
Artinya:
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang. Semoga Allah melimpahkan rahmat dan keselamatan kepada junjungan kami nabi Muhammad SAW, beserta para keluarga dan sahabatnya.
Ya Allah,segala yang telah ku kerjakan selama tahun ini dari apa yang menjadi larangan-Mu,sedang kami belum bertaubat, padahal Engkau tidak melupakannya dan Engkau bersabar (dengan kasih sayang-Mu).
Sesungguhnya Engkau berkuasa memberikan siksa untuk saya,dan Engkau telah mengajak saya untuk bertaubat sesudah melakukan maksiat. Karena itu ya Allah, saya mohon ampunan-Mu dan berilah ampunan kepada saya dengan kemurahan-Mu.
Segala apa yang telah saya kerjakan, selama tahun ini, berupa amal perbuatan yang Engkau ridhai dan Engkau janjikan akan membalasnya dengan pahala. Saya mohon kepada-Mu, wahai Dzat Yang Maha Pemurah.
Wahai Dzat Yang Mempunyai Kebesaran dan Kemuliaan,semoga berkenan menerima amal kami dan semoga Engkau tidak memutuskan harapan kami kepada-Mu. Wahai Dzat Yang Maha Pemurah. Dan semoga Allah memberikan rahmat dan kesejahteraan atas penghulu kami Muhammad,keluarga dan sahabatnya.
Bismillaahirrahmaanirrahiim. Wa sallallaahu ‘alaa sayyidinaa wa maulaanaa Muhammadin wa ‘alaa ‘aalihi wa sahbihii wa sallam. Allaahumma antal-abadiyyul-qadiimul-awwal, wa ‘alaa fadlikal-’azimi wa juudila-mu’awwali,wa hadzaa ‘aamun jadidun qad aqbala nas’alukal ‘ismata fiihi minasy-syaitaani wa auliyaa’ihi wa junuudihi wal’auna ‘alaa haazihin-nafsil ammaarati bis-suu’i wal isytigaala bimaa yuqarribuni ilaika zulfa yaa zal-jalaali wal-ikraami yaa arhamar raahimiin, wa sallallaahu ‘alaa sayyidinaa wa maulaanaa Muhammadiw wa ‘alaa ‘aalihi wa ashaabihii wa sallamAmin yaa rabbal ‘alamin.
Artinya:
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang. Semoga Allah senantiasa melimpahkan rahmat dan keselamatan kepada junjungan kami Nabi Muhammad SAW, beserta keluarga dan sahabatnya.
Ya Allah Engkaulah Yang Abadi, Dahulu, lagi Awal. Dan hanya kepada anugerah-Mu yang Agung dan Kedermawanan-Mu tempat bergantung. Dan ini tahun baru benar-benar telah datang. Kami memohon kepada-Mu perlindungan dalam tahun ini dari (godaan) setan, kekasih-kekasihnya dan bala tentaranya.
Dan kami memohon pertolongan untuk mengalahkan hawa nafsu amarah yang mengajak pada kejahatan,agar kami sibuk melakukan amal yang dapat mendekatkan diri kami kepada-Mu wahai Dzat yang memiliki Keagungan dan Kemuliaan.
Semoga Allah senantiasa melimpahkan rahmat dan keselamatan kepada junjungan kami Nabi Muhammad SAW,beserta para keluarganya dan sahabatnya.
Demikian bacaan Doa Pergantian Tahun 2023 Secara Islami yang dapat anda amalkan. semoga keberkahan dan keselamatan menghampiri kita di tahun 2023. amin
DAFTAR ISI :
Rekomendasi:
Syarat Berqurban Yang Perlu DI ketahui Jagad.id - Qurban artinya kurban. Setiap tahun selama bulan Dzul Hijjah, umat Islam di seluruh dunia menyembelih seekor hewan kambing, domba, sapi atau unta untuk melaksanakan ibadah tersebut tentunya harus…
Contoh Pola Asuh Islami Dalam Sehari-hari Jagad.id - Contoh Pola Asuh Islami, Pola asuh Islami adalah cara orang tua mendidik anak-anak mereka dengan mengacu pada ajaran Islam. Pola asuh ini menekankan pada pendidikan spiritual dan moral…
Ibadah Utama bulan Ramadhan, Simak Penjelasan berikut! Jagad.id - Bulan Ramadhan ialah bulan ke-9 dalam kalender Islam dan dipandang seperti salah satunya bulan paling penting dan suci untuk umat Islam di penjuru dunia. Ibadah Utama bulan ramadhan ialah…
Sholat Witir : Niat, Tata Cara Yang Benar, Doa Bacaan dan… Jagad.id - Sholatul Witir atau yang biasa disebut Sholat Witir merupakan Sholat sunnah yang dilakukan setelah waktu Isya dan sebelum waktu Sholat subuh dengan rokaat ganjil. Dilakukan setelah melakukan sholat…
Contoh Proposal Singkat Terbaru Jagad.id - Contoh Proposal Singkat Terbaru - Proposal merupakan rencana kegiatan yang didalamnya berisikan rancangan kerja. Tujuan penyusunan proposal ini adalah untuk mendapatkan izin, mendapatkan dukungan dan mendapatkan bantuan dana.…
7 Ide Bisnis Digital Tahun 2023 Jagad.id - Ide bisnis digital tahun 2023, Usaha digital ialah aktivitas perdagangan yang hadirnya manfaatkan perkembangan tehnologi, terhitung kehadiran jagat maya. Walaupun mempunyai rintangannya tertentu, menekuni usaha digital memberikanmu beberapa…
Doa Isra Mi'raj Serta Keutamaannya Jagad.id - Doa Isra Mi'raj, Doa Isra Mi'raj yang dipandang sangat istimewa dalam agama Islam, merupakan salah satu doa yang amat dihormati. Doa ini terkait dengan peristiwa Isra Mi'raj yang…
Pengertian Kecamatan Pembagian wilayah setiap daerah telah ditentukan oleh masing – masing pemerintah daerah setempat. Karena daerah territorial tersebut sudah menjadi hak milik dari para penduduk yang tinggal di daerah tersebut. Apabila…
Doa Mendatangkan Rizki Jagad.id - Doa Mendatangkan Rizki, Rizki adalah sesuatu yang sangat dibutuhkan oleh manusia dalam kehidupannya. Rizki bisa berupa uang, makanan, kesehatan, ilmu, dan banyak lagi. Namun, tidak semua orang mendapatkan…
Cara Mendidik Anak Dalam Islam Dengan Mudah Jagad.id - Agar saat anak sudah beranjak usia, logikanya akan terus berjalan bersama ketenangan iman. Dan di dalam ajaran Islam juga terdapat bagaimana kita mendidik anak yang baik. Dan kali…
Doa Pindahan Rumah Baru Menurut Islam Jagad.id - Doa Pindahan Rumah Baru, Mungkin Anda adalah salah satu dari orang yang merasa gugup ketika harus pindah rumah, atau merasa khawatir tentang hal-hal yang mungkin terjadi setelah pindah.…
Doa Malam Pertama [ Cepet Dapat Momongan ] Jagad.id - Doa Malam Pertama Pengantin, Pernikahan jadi hal yang keramat. Dalam Islam, pernikahan termasuk juga beribadah bahkan juga dikatakan sebagai penyempurna agama. Sesudah menikah, mempelai wanita jadi halal untuk mempelai pria, begitupun kebalikannya. Allah SWT memberikan restu jima' atau jalinan tubuh yang sudah dilakukan…
RUKUN PUASA Yang Harus Dilaksanakan Muslim jagad.id - Puasa di bulan Ramadhan Dalam masyarakat Islam individu memikul tanggung jawab besar dan banyak tugas dan kewajiban terhadap Tuhan dan masyarakat yang diharapkan darinya. Dibutuhkan kemauan dan resolusi…
Sunnah Nabi bulan Rajab Jagad.id - Sunnah Nabi bulan Rajab. Bulan rajab telah datang, kini saat kita menanam pundi-pundi amalan kebaikan. Berdasarkan info dari tim Rukyat, bulan Rajab Insya Allah akan tiba pada tanggal…
11 Aplikasi Membuat Kartun Atau Avatar Pilihan Kami! Jagad.id - Aplikasi Membuat Kartun Atau Avatar - Apakah anda ingin membuat kartun dari foto anda sendiri? ada banyak pilihan instan untuk membuatnya. Dan salah satunya adalah dengan menggunakan aplikasi…
Aplikasi Edit Video TikTok Terbaik Untuk Smartphone Jagad.id - Ini tahun 2023 dan waktu yang lebih baik untuk mengumpulkan aplikasi edit video TikTok untuk iPhone dan Android tahun ini. Kami telah mengumpulkan aplikasi pilihan kami untuk mengedit…
Ciri-ciri Usaha Yang Menjanjikan Tahun 2023 Jagad.id - Ciri-ciri Usaha Yang Menjanjikan Tahun 2023, Jalani usaha yang menggiurkan sebagai mimpi sebagian besar orang. Kekuatannya untuk raih faedah besar menjadi satu diantara argumen tingginya minat pada karier ini.…
Bacaan Doa Qunut Bacaan Doa Qunut dalam Bahasa Arab اَللّهُمَّ اهْدِنِىْ فِيْمَنْ هَدَيْتَ وَعَافِنِى فِيْمَنْ عَافَيْتَ وَتَوَلَّنِىْ فِيْمَنْ تَوَلَّيْتَ وَبَارِكْ لِىْ فِيْمَا اَعْطَيْتَ وَقِنِيْ شَرَّمَا قََضَيْتَ،فَاِ نَّكَ تَقْضِىْ وَلاَ يُقْضَى عَلَيْكَ وَاِ نَّهُ لاَ يَذِلُّ مَنْ وَالَيْتَ وَلاَ يَعِزُّ مَنْ…
Do'a bulan Rajab : Mari kita Amalkan ! Jagad.id - Alhamdulillah kita sudah mulai memasuki bulan rajab, perbanyaklah do'a bulan rajab karena bulan tersebut penuh kemuliaan dan keberkahan. Ada salah satu hadits yang mengatakan jika "Zaman terus berlanjut…
Keistimewaan Malam Lailatul Qodar dan Amalannya Jagad.id - Keistimewaan Malam Lailatul Qodar, Malam Lailatul Qodar merupakan malam yang sangat istimewa bagi umat muslim di seluruh dunia. Malam yang terletak di 10 hari terakhir bulan Ramadhan ini…
Hadist Puasa Ramadhan Jagad.id - Hadist Puasa Ramadhan, Puasa Ramadhan merupakan salah satu ibadah wajib bagi umat Islam yang dilakukan selama satu bulan penuh setiap tahunnya. Selain sebagai bentuk pengabdian kepada Allah SWT,…
Internet Cepat buat Apa? - kata Menkominfo Jagad.id - Banyak yang bertanya, "Internet Cepat buat apa?". Internet cepat merujuk pada akses internet yang memungkinkannya transmisi data yang cepat dan efektif. Memungkinkannya pemakai untuk mencari, streaming, mengambil, dan…
Doa Saat Bayi Lahir jagad.id - Doa Saat Bayi Lahir, Doa saat bayi sudah lahir merupakan sebuah amalan yang sangat dianjurkan dalam agama Islam. Setelah melalui proses kelahiran yang melelahkan, doa menjadi salah satu…
Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Serta Keutamaannya Jagad.id - Bacaan Niat Sholat Idul Fitri, Sholat Idul Fitri merupakan ibadah yang dilaksanakan setelah sebulan penuh berpuasa di bulan Ramadhan. Ibadah ini juga dikenal dengan sebutan Sholat Eid atau…
Khutbah Jumat Hari Guru; 15 Menitan ! Jagad.id - Khutbah Jumat Hari Guru; 15 Menitan, Berikut adalah materi khutbah jumat tentang hari guru nasional yang penuh manfaat dan mendalam. Khutbah I اَلْحَمْدُ للهِ الَّذِي جَعَلَ الْاِسْلَامَ طَرِيْقًا…
Niat Sholat Sunah Sebelum Sholat Subuh Jagad.id - Niat Sholat Sunah Sebelum Sholat Subuh, Salah satu ritual agama yang menjadi pilar dalam Islam adalah sholat. Sholat sunah, seperti sholat tahajud, dhuha, atau rawatib, sangat ditekankan bagi…
Pola Asuh Bayi Baru Lahir Sampai Usia 1,5 Tahun Jagad.id - Pola asuh bayi baru lahir sampai usia 1,5 Tahun, Pola asuh bayi baru lahir sampai usia 1,5 Tahunmerupakan periode yang sangat penting dalam perkembangan anak. Pada masa ini, bayi…
5 Produk Dropship Yang Akan Laris Tahun 2023 Jagad.id - Produk Dropship Yang Akan Laris Tahun 2023, Dropshipper terhitung dalam usaha online yang banyak disukai karena cukup fleksibel dan tidak memerlukan tempat atau modal besar. Tetapi, tidak gampang jadi…
Niat Puasa Ramadhan : Teks Arab, Latin dan Artinya Jagad.id - Saat bulan suci ramadhan datang biasanya banyak orang lupa dengan bacaan niat puasa ataupun doa berbuka puasa di bulan ramadhan. Hal ini sering terjadi karena kebanyakan orang terlalu…
Hukum Tidur Saat Puasa Ramadhan Yang Perlu Dimengerti jagad.id - Ramadhan adalah bulan puasa dan menahan diri dari hal-hal yang dianggap najis bagi pikiran dan tubuh. Mereka yang mengambil bagian dalam Ramadhan menahan diri dari makanan, minuman dan…