Jagad.id – Kali ini kita akan memberikan beberapa puisi pahlawan tanpa tanda jasa untuk orang-orang yang sudah berjaasa di kehidupan kita. Salah satunya adalah guru yang merupakan pahlawan tanpa tanda jasa. Karena mereka tak pernah mengharapkan imbalan sedikit pun dari kita.
Tentu setiap orang ingin membalas kebaikan orang, seperti kebaikan guru tentunya. Salah satunya dengan menggunakan berbagai cara tertentu untuk membalas kebaikannya. Cara yang sering dilakukan adalah mengungkapkan perasannya dan kekagumannya melalui puisi pahlawan tanpa tanda jasa yang mampu menyentuh hati.
Daftar Puisi Pahlawan Tanpa Tanda Jasa
- Rindu Guru
- Pahlawan Pendidikan
Di era yang serba canggih ini salah satu kebutuhan pokok kita adalah pendidikan. Ingatlah, tanpa pendidikan, kita akan menjadi manusia yang ketinggalan jaman yang semakin berkembang ini. Dengan adanya pendidikan, maka negara pun juga akan ikut berkembang karena bangsanya yang cerdas dan pintar. Karena nenek moyang kita sudha merasa kepahitan karena kurangnya pendidikan sehingga dengan mudahnya dijajah oleh penjajah yang mengincar tanah subur kita. Jadi, kita yang saat ini merasakan kemerdekaannya sudah sepatutnya menempuh pendidikan yang benar agar sumber daya manusia terbentuk dengan baik. Karena SDM adalah kunci utama dari kemajuan bangsa dan negeri. Tanpa SDM yang baik, maka alam negeripun akan terkuras habis oleh mereka yang sebenarnya bodoh.
puisi pahlawan tanpa tanda jasa adalah ungkapan penghormatan kita juga kekaguman kita pada guru guru kita yang sudah mencerdaskan kita sebagai bangsa negara. Bisa dibilang bahwa posisi guru adalah ujung tombak pendidikan di negeri kita yang mencetak generasi baru dalam kehidupannya yang bermartabat. Namun, di negeri kita masih ada kesejahteraan guru yang terabaikan.
Berikut ini adalah kumpulan puisi pahlawan tanpa tanda jasa terbaik yang bisa Anda baca dan resapi. Semoga bisa menjadi bacaan yang bermakna dan bermanfaat sebagai rasa hormat dan apresiasi pada setiap guru sebagai pahlawan tanpa tanda jasa.
Rindu Guru
Di sepinya malam,
Di gelapnya gulita
Mungkin hanya satu malam saja
Namun sangat bermakna
Di teriknya siang
Kau adalah penduhku
Meski hanya sebantar saja
Namun sangatlah bermakna
Jasamu
Adalah kasih sayangmu
Tak harapkan balasan dan imbalan
Karena kau adalah pahlawan tanpa tanda jasa
Aku baru sadar
Sangat berat menjadi engkau
Butuh tenaga yang kuat dan sabar
Kini aku menjadi engkau
Sangat berat rupanya
Terimakasih dariku
Anak didikmu dulu
Yang pernah menjadi muridmu
Kini aku menjadi dirimu
Kan kukenang selalu jasa-jasamu
Pahlawan Pendidikan
Jika di dunia ini tanpa ada kau
Maka akan kosong
Hampa dan gelap
Tak bisa maju
Kini dunia dipenuhi banyak warna
Penuh polemik
Dengan berbagai goresan
Juga mimpi mimpi yang beterbangan
Kini bukan lagi mimpi
Atau khyalan
Karenamu
Kini warna warni berpendar
Terlukis keindahan
Terlukis garis lurus
Dan kalimat yang terbaca
Terang benderang
Terimakasih
Untuk semua yang kau lakukan
Karenamu, kini bangsa menjadi cerdas
Denganmu,
Kini nasib telah berubah indah
Tak ada yang tak mungkin
Hanya ucapan terimakasih
puisi pahlawan tanpa tanda jasa berikut ini adalah kumpulan kata-kata indah yang terangkai untuk mengapresiasi para guru di Indonesia yang sudah mendidik generasi baru yang cerdas dan pintar. Karena mendidik bukanlah pekerjaan yang mudah, mengingat kini kenakalan remaja mulai menjadi-jadi. Guru adalah orang tua kita di sekolah, sehingga kita dianggapnya anak sendiri oleh mereka.
Rekomendasi:
- Ciri-ciri Usaha Yang Menjanjikan Tahun 2023 Jagad.id - Ciri-ciri Usaha Yang Menjanjikan Tahun 2023, Jalani usaha yang menggiurkan sebagai mimpi sebagian besar orang. Kekuatannya untuk raih faedah besar menjadi satu diantara argumen tingginya minat pada karier ini.…
- Puisi Ibu Tercinta Jagad.id - Ibu merupakan orang yang selalu menasehati kita. Terkadang kita pernah membuatnya bersedih dan menangis. Padahal kata-kata yang disampaikan Ibu adalah kata-kata penuh kelembutan dan ketulusan yang menyentuh hati…
- Pantun Pahlawan Pantun Pahlawan – seperti yang kita ketahui bahwa bangsa yang besar adalah bangsa yang menghormati jasa-jasa para pahlawannya yang sudah mengorbankan jiwanya demi bangsa dan negaranya dari penjajahan. Mungkin tak…
- Bulan Rajab adalah Pintu Gerbang Ramadhan Jagad.id - Bulan Rajab adalah Pintu Gerbang Ramadhan. Sesungguhnya di antara bulan-bulan haram adalah Rajab di akhir Muharram, dzulqa'dah serta dzulhijjah. Bulan haram berarti bulan suci. Segala sesuatu yg dihormati…
- Puisi Ibu Kartini Jagad.id - Hari Kartini yang tepatnya tanggal 21 April. Kali ini saatnya kita persembahkan beberapa puisi ibu kartini. Bagi Anda yang sedang cari puisi-puisi tentang Ibu Kartini, seimak dan baca…
- Manfaat Membaca Keras di Kelas Bagi Guru Jagad.id - Manfaat Membaca Keras di Kelas Bagi Guru - Sebelumnya kita sudah membahsa tentang manfaatuntuk membaca keras, namun apakah anda tahu bahwa guru juga mendapatkan banyak manfaatdari sana. Dengan…
- Biografi I Gusti Ngurah Rai Singkat I Gusti Ngurah Rai. Dikenal juga sebagai seorang Brigadir Jenderal TNI yakni (Anumerta). Salah satu pahlawan yang ikut serta dalam perjuangan Republik Indonesia mencapai sebuah kemerdekaan. I Gusti Ngurah Rai…
- Puisi Anak SD Tentang Guru Jagad.id - Puisi adalah salah satu genre sastra yang sering digunakan sebagai perwakilan isi hati dari pengarang atau penyairnya. Ketika di zaman penjajahan, puisi digunakan sebagai motivasi para pahlawan untuk…
- Puisi Guru 3 Bait Singkat Jagad.id - Kali ini kami akan memberikan kumpulan puisi guru 3 bait singkat untuk Anda semua yang mana sebagai bentuk penghargaan kita terhadap para guru. Mari kita ucapkan dengan kalimat-kalimat…
- Puisi Temanku - Contoh Terbaru Jagad.id - Puisi Temanku - Jumpa lagi dengan kita. Semoga kalian selalu setia mampir di blog ini dan mendapatkan manfaat dari informasi yang disampaikan blog ini. Semoga juga kalian selalu…
- Puisi Untuk Hari Ibu Jagad.id - Kasih sayang Ibu sepanjang masa dan tak pernah tergantikan. Karena banyak jasa dan perhatian dari Ibu yang sudah ditanam di dalam kalbu kita. Dari kita lahir ke dunia…
- Tips Menjadi Guru Yang Menyenangkan Tips Menjadi Guru Yang Menyenangkan, Menjadi guru adalah impian banyak orang. Karena menjadi seorang guru sama saja kita menjadi pahlawan tanpa tanda jasa dan akan dipandang mulia. Untuk menjadi seorang…
- Rumah Tangga Konsumen : Pengertian, Peran, Macam Jenis dan… Pelaku ekonomi adalah suatu subjek baik itu perorangan, organisasi ataupun juga pemerintah yang melakukan kegiatan ekonomi. Apa saja yang meliputi kegiatan ekonomi? Kegiatan ekonomi yang dimaksud yaitu produksi, konsumsi dan…
- 5 Software Ubah Audio ke Teks Terbaik Jagad.id - Software Ubah Audio ke Teks Terbaik - Transkripsi audio adalah proses yang panjang dan kebutuhan besar bagi banyak orang. Apakah itu penyandang disabilitas khusus atau kebutuhan lain untuk…
- Puisi Tentang Persahabatan Di Sekolah – Contoh Terbaru Jagad.id - Pasti kalian semua tahu dan sependapat kalau persahabatan di sekolah adalah hal yang terindah dalam hidup kita. Di mana semua tentang persahabatan di sekolah terjalin membuat masa-masa di…
- 19 Pahlawan Nasional Indonesia Dan Asal Daerahnya Setiap tanggal 10 November bangsa kita Indonesia selalu memperingati Hari Pahlawan Nasional. Momentum ini sangat penting untuk mengenang dan menghormati jasa para pahlawan Indonesia dalam melawan penjajah negara asing dnegan…
- Puisi Sahabat Pendek – Contoh Terbaru Jagad.id - Puisi sahabat pendek ini sengaja saya tulis karena banyak sekali yang mencari puisi tentang persahabatan dengan baris yang singkat dan pendek. Seperti orang yang banyak diam akan menjadi…
- Puisi Ibu Tersayang Jagad.id - Ibu adalah orang yang melahirkan kita. Karenanya, kita bisa ada di dunia ini. Dia tak oernah berhenti mendidik dan menasehati kita. Nasihat baik untuk anak tercintanya. Kita perlu…
- Puisi Sahabat Anak SD Jagad.id - Kalau kata Sindentisca, Persahabatan itu bagai kepompong. Tapi kalau kata Kla Project, mereka mengabadikannya lewat karya dalam bentuk lagu dengan judul ‘Salamku Sahabatku’. Mereka terbilang para musisi yang…
- Puisi Ibu Dan Ayah, Cintai Orang Tua Kalian! Jagad.id - Puisi Ibu Dan Ayah - Ibu dan ayah adalah orang tua yang sudah membesarkan kita hingga dewasa. Sebagai anak, kita wajib membalas semua jasanya yang sudah diberikan kepada…
- Puisi Untuk Hari Guru Jagad.id - 25 November adalah Hari Guru Nasional, di mana hari tersebut adalah hari lahirnya Perasatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) yang pertama kali dicetuskan pada tanggal tersebut tahun 1945. Daftar…
- Cara Menjadi Orang Sabar dan Ikhlas Jagad.id - Cara Menjadi Orang Sabar dan Ikhlas, Allah menyukai orang – orang yang sabar dan selalu bertawakal kepadanya. Setiap cobaan yang diberikan oleh Allah kepada hambanya pasti tidak melebihi…
- Keutamaan Membaca Al Quran Jagad.id - Al Qur’an adalah kitab suci yang menjelaskan segala sesuatu dan petunjuk serta rahmat dan kabar gembira bagi orang-orang yang berserah diri. Penjelasan tersebut dapat ditemukan didalam Al-Quran surat…
- Puisi Sahabat Yang Hilang Jagad.id - Puisi Sahabat yang Hilang – hai, jumpa lagi dengan kita yang selalu memberikan informasi terbaru dan memberikan contoh-contoh puisi yang berkualitas. Semoga kebahgiaan dan kesehatan selalu menyertai kalian…
- Puisi Motivasi Belajar Jagad.id - Setiap manusia termasuk kamu tentu membutuhkan dorongan atau motivasi belajar, ketika sedang malas belajar. Dorongan atau motivasi pun bisa didapatkan dari mana saja, termasuk puisi motivasi belajar. Jadi,…
- Cara Menghapus Watermark Tiktok Langkah Demi Langkah Jagad.id - Tidak seperti jejaring sosial lain seperti Instagram, TikTok secara otomatis menambahkan watermark ke semua video yang diunggah pengguna ke platform. Watermark ini berisi nama akun pengunggah dan logo…
- Contoh Proposal Kegiatan Terbaru Pada penulisan proposal terdapat bagian-bagian yang perlu disampaikan secara detail, sehingga isi dari proposal tersebut dapat dipahami oleh pihak yang akan membacanya. Berikut beberapa bagian yang perlu ditulis dalam proposal…
- Puisi Tentang Lingkungan Sekolah Jagad.id - Puisi adalah suartu karya sastra yang mampu mengekspresikan perasaan atau ide penyair berbentuk tulisan dengan kata-kata yang estetik. Dalam penyusunan puisi terdapat rima, irama, dan ritme sehingga mampu…
- Arti Sahabat Sejati Sesungguhnya Jagad.id - Kata "sahabat" berasal dari "sahiba" yang berarti menyertai. Dengan kata lain, sahabat adalah orang selalu menyertai kita di dalam kehidupan. Ikatan sebuah persahabatan bahkan bisa lebih erat dibandingkan…
- Puisi Pendidikan Jagad.id - Teman-teman tentu sudah tahu kalau pendidikan sangat penting bagi kita. Karena pendidikan sangat berperan penting sebagai sarana kita dalam mendapatkan ilmu pengetahuan. Belajar adalah proses kita menuju ilmu…