Pembagian wilayah setiap daerah telah ditentukan oleh masing – masing pemerintah daerah setempat. Karena daerah territorial tersebut sudah menjadi hak milik dari para penduduk yang tinggal di daerah tersebut. Apabila pembagian wilayah dari masing – masing daerah juga tidak memiliki kejelasan, akan menimbulkan adanya perseteruan dan perpecahan. Sehingga hal itu dapat diantisipasi dengan memberikan pembagian wilayah secara jelas.
Sama halnya dengan pembagian kelurahan, kecamatan, kabupaten, kota maupun provinsi. Semua itu sudah ditetapkan sejak Indonesia berdiri. Karena kultur yang dibangun dalam masing – masing daerah juga memiliki ciri khas. Sehingga penetapan semacam ini sudah diatur dalam undang – undang, seperti yang tertera dalam peraturan pemerintah nomor 73 tahun 2005 mengenai kelurahan.
Kelurahan merupakan wilayah gabungan dari beberapa Rukun Warga (RW). Pemerintahan di tingkat desa dan kelurahan merupakan unsur pemerintahan yang berhubungan langsung dengan masyarakat. Kelurahan adalah pembagian wilayah administratif di Indonesia di bawah kecamatan. Dalam konteks otonomi daerah di Indonesia, Kelurahan merupakan wilayah kerja Lurah sebagai Perangkat Daerah Kabupaten atau kota. Dengan begitu, pembagian wilayah serta pembagian kerjanya pun juga jelas.
Pengertian Kecamatan
Dalam penjelasannya sendiri dapat dikatakan bahwa pengertian dari kecamatan ini merupakan wilayah administratif dari suatu kabupaten, dan ada pula yang menyebutkan bahwa kecamatan ini juga merupakan wilayah demografi dari suatu daerah tertentu. Sehingga seringkali orang kebingungan dalam mengetahui makna sebenarnya dari kecamatan itu sendiri.
Adapun menurut Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2008 kecamatan diartikan sebagai wilayah kerja camat sebagai perangkat daerah kabupaten dan daerah kota. Jadi wilayah kecamatan merupakan wilayah administratif dari pembagian wilayah yang dilakukan oleh pemerintah kota atau kabupaten setempat. Sehingga dalam proses desentralisasi kebijakan arah yang dituju pun lebih jelas serta pembagian otonominya diatur sedemikian rupa oleh pemerintah diatasnya.
Untuk pemimpin kecamatan pun dipimpin oleh camat yang ditunjuk langsung oleh pemerintah kota dan kabupaten. Serta dalam kepengurusannya pun dibantu oleh sekretaris kecamatan. Adapun persyaratan administratif yang diperlukan untuk menjadi wilayah de facto harus memenuhi sebagai berikut:
Persyaratan Administratif
• Usia penyelenggaraan pemerintahan kecamatan yang akan di mekarkan minimal 5 tahun.
• Batas usia penyelenggaraan pemerintahan desa dan kelurahan yang akan dibentuk menjadi kecamatan minimal 5 tahun.
• Ada keputusan tentang persetujuan pembentuk kecamatan dari BPD untuk desa dan Forum Komunikasi Kelurahan untuk kelurahan diseluruh wilayah kecamatan, baik yang menjadi calon cakupan wilayah kecamatan baru maupun kecamatan induk.
• Ada keputusan tentang persetujuan kecamatan dari kepala desa untuk desa dan lurah untuk kelurahan di seluruh wilayah kecamatan, baik yang akan menjadi cakupan wilayah kecamatan baru maupun kecamatan induk.
• Rekomendasi gubernur.
Persyaratan Teknis
• Luas wilayah
• Jumlah penduduk
• Aktivitas perekonomian
• Ketersediaan sarana perekonomian
• Rentang kendali penyelenggaraan pelayanan pemerintahan
Setelah mengetahui dari beberapa penjelasan mengenai definisi dari kecamatan itu seperti apa setidaknya anda juga mampu untuk memberikan gambaran bahwa kecamatan merupakan daerah administrative kabupaten dalam mendesentralisasi wilayah – wilayahnya.
Rekomendasi:
- Definisi dari Trademark Indonesia Istilah trademark Indonesia memang sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Sebagian dari masyarakat Indonesia sudah pernah mendengar tentang istilah ini, meskipun kemungkinan di antaranya masih ada yang belum…
- Pengertian Siang Perputaran bumi atau biasa kita sebut sebagai rotasi bumi adalah perputaran bumi terhadap matahari yang dapat mengakibatkan adanya perbedaan waktu, gerak semu matahari, pembelokan arah arus laut, dan masih banyak…
- Cara Bayar Pajak Mobil Online Melalui e-Samsat Jagad.id - Cara bayar pajak mobil online ini tentunya akan membantu banget untuk Anda yang super duper sibuk. Salah satunya adalah, cek pajak online wilayah Jakarta khusus untuk Anda yang…
- Pengertian IP Address : Fungsi, Versi, Statis dan Dinamis Jagad.id - Sekarang ini, kita sudah semakin dipermudah saat ingin mencari informasi. Dengan mudahnya, informasi sudah bisa diperoleh dalam beberapa detik lewat web. Semuanya ini bisa didapat karena jaringan internet…
- Karakteristik Benua Afrika : Luas, Letak dan Iklim Benua Afrika merupakan salah satu benua terbesar di dunia, salah satu perbedaan yang dimiliki adalah memiliki wilayah yang berbeda dengan benua lainnya. Kondisi geografis yang unik menjadi salah satu karakteristik…
- Peta Kota Palu : Sejarah dan Letak Lokasi Geografis Sejarah Singkat Palu Sedikit mengulas sejarah mengenai kota palu. Asal mula dari terbentuknya kota Palu ternyata berawal dari sebuah kerajaan. Saat itu kerajaan tersebut merupakan gabungan dari 4 buah desa…
- Pengertian Penduduk Adalah : Definisi dan Populasi Kata “penduduk” ini sering kita dengar di televisi saat pembacaan berita, saat membaca buku PKn, ketika guru menerangkan materi geografi, dan keadaan-keadaan lainnya. Akan tetapi, sudahkah kita memahami dengan baik…
- Pengertian Pasar Monopolistik : Karakteristik Ciri,… Dalam pasar monopolistik sebagai seorang produsen harus lebih aktif dalam promosi dan iklan produk serta brand utama perusahaannya karena dalam pasar ini harga bukan menjadi faktor utama dalam menarik konsumen,…
- Pengertian Provinsi Pembagian wilayah setiap daerah telah ditentukan oleh masing – masing pemerintah daerah setempat. Karena daerah territorial tersebut sudah menjadi hak milik dari para penduduk yang tinggal di daerah tersebut. Apabila…
- Pengertian Instansi Adalah : Arti, Macam Jenis dan Contohnya Kata ini tentunya sudah sangat tidak asing bagi Anda. Instansi merujuk pada badan atau lembaga pemerintahan. Penggunaan kata ini sering diikuti dengan kata pemerintah sebagai penjelas kepemilikan dan menekankan bahwa…
- Polusi Suara: Penyebab, Contoh Macam Dampak Polusi suara : Penyebab, Contoh Macam dan Dampak – Polusi suara adalah gangguan pada sebuah lingkungan yang diakibatkan oleh bunyi atau suara yang mengakibatkan ketidaktentraman makhluk hidup di sekitar bunyi…
- Pengertian Simbol : Macam Jenis, Fungsi dan Contoh Jagad.id - Apa sih yang terbesit di benak anda saat anda mendengar kata simbol? Lalu, apa saja sih manfaatnya dan contoh penerapan simbol dalam kehidupan? Berikut akan dibahas lebih jelas…
- Pengertian Ideologi : Definisi, Fungsi, Macam Jenis dan… Di dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara tentu memerlukan pedoman dan aturan yang sifatnya mengikat. Meskipun aturan tersebut tidak tertulis dalam Undang-Undang ataupun peraturan negara. Segala aturan yang berlaku inilah disebut…
- Hibernasi : Definisi, Fungsi, Proses dan Contoh Hewan Apa itu Hibernasi ? Yuk kita bahas pengertian hibernasi dan contoh hewan yang berhibernasi apa saja. Pengertian Hibernasi hibernasi adalah kondisi tak aktif yang mana menurunkan metabolisme pada hewan dan…
- Peta Jambi : Sejarah dan Letak Lokasi Geografis Sejarah Kota Jambi terletak di provinsi Jambi yang dulunya merupakan bekas wilayah Kesultanan Islam Melayu Jambi sejak tahun 1500 – 1901. Kerajaan ini berdiri setelah Kerajaan Sriwijaya yang berpusat di Palembang mengalami…
- Peta Kecamatan Gunungpati Semarang Google Map Gunungpati adalah suatu wilayah Kecamatan yang berada di kota Semarang Provinsi Jawa Tengah di Pulau Jawa Negara Indonesia. Gunungpati masih menjadi lahan hijau yang dimiliki oleh kota semarang, walaupun terdapat…
- Pengertian Negara : Unsur, Fungsi, Sifat dan Macam Bentuk Pengertian Negara - Dalam mendefinisikan sebuah istilah, perlu diperhatikan beberapa aspek yang memungkinkan ditarik benang merah terhadap sebuah penjelasan yang dapat mendeskripsikan istilah tersebut menjadi sebuah penjelasan yang tidak membuat…
- Adaptasi Tingkah Laku : Tujuan , Contoh Morfologi dan… Setiap makhluk hidup pasti akan beradaptasi. Apa itu adaptasi? Adaptasi ialah kemampuan makhluk hidup untuk melakukan penyesuaian antara dirinya dengan lingkungan yang menjadi tempat tinggalnya. Secara umum, adaptasi ini terbagi…
- Senjata Tradisional : Aceh, Bali, Jawa Barat Negeri ini kaya dengan kebudayaan dan warisan leluhur yang sangat dihargai bahkan di mata dunia. Mulai dari baju adat, lagu daerah, batik, hingga senjata tradisional. Dalam 34 provinsi di Indonesia,…
- Pengertian Hulu - Ciri Ciri, Lokasi dan Ancaman Lingkungan Hulu atau biasa disebut dengan kepala sungai merupakan salah satu bagian dari sungai yang terletak paling jauh dari muara, tempat sebuah sungai bermula dan juga lokasi sumber air. Hulu biasanya…
- Pengertian Kuota (Internet) dan Tips Pemakaian yang Tepat Kuota internet merupakan batasan pemakaian internet pada waktu tertentu seperti contohnya kuota internet lokal yang dibeli sebesar 1 GB selama 1 bulan. Ini mengartikan, pengguna bisa mengakses internet dalam 1…
- Peta Semarang : Sejarah dan Letak Lokasi Geografis Sejarah Mungkin masyarakat kota Semarang tempo dulu tidak akan mengira, bahwa kota mereka akan menjadi salah satu kota metropolitan terbesar di negara Indonesia. Jika menilik sedikit sejarah, kota Semarang berawal…
- Pengertian Budaya Lokal Menurut Para Ahli dan Contohnya Budaya lokal atau istilah asing disebut sebagai local wisdom merupakan perilaku atau sikap seseorang yang berhubungan dengan alam dan lingkungan sekitarnya, juga masyarakat sekitar. Umumnya, budaya lokal berpondasi pada nilai-nilai…
- Pengertian Budaya Adalah : Hakikat, Manfaat dan Contoh Kata Budaya pasti sudah sering terdengar di masyarakat, pasalnya budaya adalah hal yang melekat dalam kehidupan sehari-hari sejak manusia dilahirkan. Terlebih untuk bangsa Indonesia yang memang masyarakatnya sangat lekat dengan…
- Letak Astronomis Asean Association of Southeast Asian Nations atau Asean adalah suatu organisasi ekonomi dan geopolitik yang terjadi antar negara yang ada di kawasan Asia Tenggara. Asean menjadi organisasi yang didirikan pada tanggal…
- Angin Tornado : Jenis, Ciri Ciri, Fakta dan Dampak Angin tornado adalah kumpulan awan yang berputar antara awan jenis cumulonimbus dengan permukaan tanah. Angin tornado memiliki kecepatan mencapai 177 km per jam dengan jangkauan rata – rata 75 m.…
- Pengertian Otonomi Daerah adalah : Tujuan, Dasar Hukum,… Secara makna literal, otonomi daerah berasal dari kata otonomi dan daerah. Didalam bahasa Yunani, Otonomi berasal dari kata autos dan namos. Autos memiliki arti sendiri dan namos memiliki arti aturan…
- Peta Padang : Sejarah dan Letak Lokasi Geografis Postingan sebelumnya kita telah membahas mengenai sejarah dan lokasi terkait dengan kota Banda Aceh secara singkat dan padat. Dan pada kesempatan kali ini, kita akan coba untuk menghadirkan informasi terkait…
- Pengertian Senja Perputaran bumi atau biasa kita sebut sebagai rotasi bumi adalah perputaran bumi terhadap matahari yang dapat mengakibatkan adanya perbedaan waktu, gerak semu matahari, pembelokan arah arus laut, dan masih banyak…
- Pengertian Curah Hujan : Unsur, Metode Pengukur dan Kondisi… Ketika permukaan bumi diguyur hujan dianggap sebagai kenikmatan yang diberikan sang pencipta. Hujan yang turun bukan hanya setitik saja, melainkan curah hujan dalam jumlah variatif. Curah hujan tersebut memiliki proses…