Faktor pendukung kehidupan setiap makhluk hidup di bumi ini adalah lingkungan, karena lingkunganlah yang sudah menyediakan beragam sumber makanan dan juga minuman bagi kita semua. Sumber-sumber makanan dan minuman yang berasal dari lingkungan inilah yang disebut dengan sumber daya alam. Dan Indonesia memiliki sumber daya alam yang banyak dan bermanfaat.
Sumber daya alam merupakan segala sesuatu yang memiliki fungsi dari lingkungan hidup yang letaknya berada di lingkungan alam yang isinya dapat digunakan oleh semua manusia untuk melengkapi kebutuhan hidupnya. Sumber daya alam merupakan kekayaan alam biotik maupun abiotik yang kegunaannya dapat digunakan oleh setiap manusia untuk kebutuhan dan kesejahteraan hidup manusia.
Baca Juga : Macam Macam Sumber Daya Alam dan Manfaatnya
Semua jenis sumber daya alam yang ada di bumi tersebar merata di semua daerah, sehingga setiap negara tentunya memiliki jenis sumber daya alam yang berbeda-beda. Contohnya saja negara kita Indonesia, memiliki kekayaan sumber daya alam baik sumber daya alam hayati maupun non hayati yang tersebar juga dari lautan hingga daratan.
Contoh-Contoh Sumber Daya Alam :
I. Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam dibagi menjadi 2 macam diantaranya yaitu :
1. Sumber daya alam yang dapat diperbaharui
Sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah jenis sumber daya alam yang tidak akan habis walaupun dipakai dan digunakan secara terus menerus, karena kemampuan alam yang mampu memperbaharui jenis sumber daya alam dalam waktu yang cepat sehingga bisa digunakan kembali. Pembaharuan yang dilakukan oleh alam ini terjadi melalui 2 cara, yaitu :
– Lewat jalan reproduksi
Contohnya hewan dan tumbuh-tumbuhan yang dapat berkembang biak sehingga jumlahnya menjadi banyak dan tidak akan punah.
– Lewat jalan sirkulasi
Contohnya yaitu air dan udara yang keduanya terkait dengan sistem siklus.
2. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui
Sumber daya alam ini merupakan sumber daya alam yang memiliki jumlah terbatas sehingga tidak dapat diperbaharui. Karena proses pembentukannya jauh lebih lama dibanding proses pemanfaatannya, jangka waktu proses pembentukannya tersebut bisa mencapai puluhan sampai jutaan tahun lamanya sehingga jika terus menerus dipakai jumlahnya pun akan menipis bahkan bisa habis. Contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui ini adalah bahan galian dan bahan tambang.
II. Berdasarkan jenisnya sumber daya alam juga dibagi lagi menjadi 2 jenis, yaitu :
1. Sumber daya alam hayati (biotik)
Yaitu sumber daya alam yang berasal dari hewan dan tumbuh-tumbuhan, contoh sumber daya alam dari hewan ini adalah telur, daging, dan sebagainya. Sedangkan contoh sumber daya alam dari tumbuh-tumbuhan adalah pemanfaatan tumbuh-tumbuhan yang sudah diolah misalnya dalam bidang pangan ada padi, jagung, buah-buahan, tebu, dan semacamnya. Sedangkan dalam bidang bangunan ada mahoni, kayu jati, dan sebagainya.
2. Sumber daya alam non hayati (abiotik)
Yaitu sumber daya alam yang asalnya dari benda mati, contohnya adalah tanah, air, udara, hasil tambang dan sinar matahari.
Baca Juga : Macam Macam Sumber Daya Alam dan Manfaatnya
Manfaat Sumber Daya Alam Bagi Manusia, Hewan, Dan Tumbuhan
1. Sebagai sumber kebutuhan pangan
Sumber daya alam yang berasal dari hewan dan tumbuh-tumbuhan merupakan sumber daya utama dalam bidang pangan yang digunakan oleh manusia. Sumber daya tersebut diolah kembali sehingga bisa dikonsumsi oleh manusia misalnya jenis hewan yang bisa dimakan dagingnya seperti daging ayam, ikan, sapi.
2. Sebagai bahan bakar dan energi
Manfaat sumber daya alam yang juga penting bagi kebutuhan setiap manusia adalah sebagai sumber bahan bakar dan energi yang dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari dan kebutuhan industri. Misalnya sumber daya alam yang berupa minyak serta gas menjadi sumber bahan bakar yang bisa menghidupkan listrik, kompor, dan untuk kendaraan bermotor.
3. Sumber energi pembangkit tenaga listrik
Untuk menjadi sumber energi listrik, sumber daya alam ini berasal dari bahan bakar minyak bumi. Selain itu, pembangkit listrik tenaga air juga sudah banyak dimanfaatkan di Indonesia karena Indonesia menjadi salah satu negara yang menjadi sumber daya air yang melimpah.
4. Untuk mengembangkan teknologi
Dalam mengolah dan mengembangkan teknologi agar terus berinovasi dari waktu ke waktu tentu membutuhkan sumber daya alam, karena hal itu menjadi unsur yang paling penting dalam pengembangan teknologi. Segala macam wujud dari pengembangan teknologi yang sudah kita rasakan dari dulu hingga kini, tentu dibuat dengan bantuan sumber daya alam yang ada.
5. Untuk menjaga keseimbangan alam
Fungsi sumber daya alam ini adalah menunjang kehidupan manusia, namun selain itu fungsi lain dari sumber daya alam adalah untuk menjaga dan melestarikan keseimbangan alam. Karena sumber daya alam yang tidak dijaga dengan baik dan dieksploitasi secara terus menerus maka akan rusak dan lama-lama akan habis juga.
Rekomendasi:
- Pengertian Produsen (Biologi) : Klasifikasi, Macam Jenis dan… Jagad.id - Rantai makanan merupakan peristiwa makan serta dimakan pada sebuah ekosistem dengan pola tertentu. Pada rantai makanan, ada makhluk hidup yang memiliki peran sebagai produsen, konsumen serta pengurai. Semua…
- Pengertian Kimia : Cabang Ilmu, Contoh Zat Rumus dan… Kimia adalah salah satu cabang dari ilmu fisik yang khusus mempelajari sifat, struktur, susunan dan juga perubahan materi. Kimia meliputi beragam topik, diantaranya adalah; Sifat pada partikell atom, proses kerja…
- Pengertian Autotrof : Macam Jenis Contoh dan Perbedaan… Autotrof merupakan organisme yang bisa mengubah bahan anorganik menjadi organik atau bisa membuat makanannya sendiri memakai bantuan energi seperti kimia serta cahaya matahari. Ini artinya, organisme autrotof bisa menggunakan unsur…
- Pengertian Pasar Monopoli Adalah : Ciri-Ciri dan Macam Jenis Dari zaman dulu kala hingga sekarang dalam dunia bisnis sering kali terjadi praktik monopoli. Dalam kehidupan sehari-hari kita pasti sudah sering sekali mendengar pasar monopoli, namun pastinya masih banyak belum…
- Puisi Tentang Kesehatan Masyarakat, Sekolah dan anak Jagad.id - Puisi kali ini berupa Puisi tentang Kesehatan Masyarakat, Sekolah, anak. Mungkin teman-teman sering mendengar Kepala Sekolah sedang berpidato, atau Pak Lurah berpidato, di mana mereka sering menyampaikan rasa…
- Basis data : Pengertian, Komponen, Contoh dan Tujuan Basis data : Pengertian, Komponen, Contoh dan Tujuan – Pengertian basis data adalah sebuah kumpulan data yang saling berhubungan satu sama lain yang dapat disimpan dan dimanipulasi oleh program aplikasi.…
- Pengertian Modal : Sumber Modal dan Jenis Modal Pengertian Modal Menurut Para Ahli, Sumber Modal dan Jenis Modal – Modal adalah salah satu hal penting yang harus dimiliki oleh setiap perusahaan. Dengan adanya modal, perusahaan bisa melaksanakan aktivitas…
- Pengertian Keadilan Sosial : Makna dan Contohnya Pancasila adalah ideologi negara Indonesia. Pancasila terdiri dari lima pilar utama yaitu Ketuhanan yang maha esa, kemanusiaan yang adil dan beradab, persatuan Indonesia, kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam…
- Pengertian Negara : Unsur, Fungsi, Sifat dan Macam Bentuk Pengertian Negara - Dalam mendefinisikan sebuah istilah, perlu diperhatikan beberapa aspek yang memungkinkan ditarik benang merah terhadap sebuah penjelasan yang dapat mendeskripsikan istilah tersebut menjadi sebuah penjelasan yang tidak membuat…
- Pengertian Entrepreneur Para Ahli dan Macam Contoh… Secara umum, istilah enterpreneur ditujukan kepada seseorang yang melalukan sebuah kegiatan berwirausaha. Dan memiliki ciri-ciri yang cukup melekat dengan kemampuannya untuk mengenali suatu kondisi yang menguntungkan, jeli dalam mencari peluang…
- Pengertian HRD : Fungsi, Tugas, Tanggungjawab dan Gaji Ketika kita melamar pekerjaan, biasanya kita selalu diarahkan ke HRD untuk menjalani wawancara. Nah, sekarang apa kita tahu pengertian, kepanjangan, tugas, dan gaji HRD? Untuk lebih lengkapnya, simak terus artikel…
- Pengertian Invertebrata : Macam Jenis, Ciri Ciri, Struktur… Invertebrata adalah hewan yang tidak punya tulang belakang atau ruas tulang belakang atau tulang lainnya di dalam tubuh. Invertebrata ada yang mempunyai badan lunak dan sebagian lagi memiliki kulit yang…
- Pengertian Abrasi Adalah : Penyebab, Cara Mencegah dan… Secara umum, Abrasi biasa dikenal dengan sebutan erosi pantai. Namun bila harus didefinisikan, Abrasi merupakan sebuah peristiwa erosi atau pengikisan garis pantai yang disebabkan oleh gelombang laut atau pun arus…
- Pengertian Pulau Jenis permukaan bumi yang lebih spesifik adalah pulau, yang dimaksud dengan pulau adalah sebidang tanah di daratan yang ukurannya lebih kecil dari luas suatu benua. Jenis daratan ini dikelelilingi oleh…
- Pembangkit Listrik Tenaga Air, Ramah Lingkungan jagad.id-Air adalah energi tenaga air saat ini merupakan sumber listrik terpenting di dunia dari sumber terbarukan. Itu mampu menahan beban dasar dan tidak seperti tenaga angin dan fotovoltaik tidak terlalu…
- 43+ Contoh Puisi Lengkap Terbaru Jagad.id - Puisi merupakan salah satu hasil dari karya sastra yang merupakan suatu ungkapan dan perasaan penyair dengan menggunakan rima, matra, irama, pada sebuah susunan bait dan lirik. Karena puisi…
- Komponen Ekosistem Biotik Dan Abiotik Komponen Ekosistem Biotik Dan Abiotik - Ekosistem dapat diartikan sebagai hubungan timbal balik atau interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Selain itu ekosistem merupakan tingkatan organisasi kehidupan yang mencakup organisme…
- Pengertian Biomassa : Prinsip Dasar, Kelebihan, Kekurangan,… Dalam kehidupan manusia, terdapat 2 jenis energi yakni energi tak terbarukan serta terbarukan seperti contohnya biomassa. Energi yang tak terbarukan merupakan energi yang tidak bisa dipakai berulang dan nantinya akan…
- Ekosistem Darat : Ciri Ciri, Manfaat, Komponen, Macam Jenis… Ekosistem menjadi hal paling utama yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan makhluk hidup. Tidak hanya manusia saja tetapi tumbuhan, hewan, dan makhluk kecil lainnya. Dapat dikatakan ekositem paling dekat dengan…
- Kebutuhan Manusia : Macam Jenis, Berdasarkan Sifat dan Waktu Contoh kebutuhan manusia, Jenis jenis kebutuhan manusia, Pembagian kebutuhan manusia, 100 kebutuhan manusia, Artikel tentang kebutuhan manusia, Faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia, Sebutkan kebutuhan manusia yang bersifat rohani, Kebutuhan manusia…
- Pengertian Batu Bara : Proses Pembentukan, Macam Jenis dan… Batu bara merupakan bahan bakar fosil yang penting untuk kehidupan manusia sehari hari contohnya sebagai sumber energi. Untuk itu, batu bara adalah sumber daya alam yang memang penting dalam dunia…
- Pengertian Produksi Adalah : Tujuan, Faktor, Proses dan… Mungkin sebagian diantara kita pernah melihat atau menyaksikan bagaimana sebuah sepatu diproses hingga memiliki bentuk yang utuh dan dapat digunakan. Proses atau langkah pembuatan sepatu tersebut itulah yang disebut dengan…
- Pembangkit Listrik Panas Bumi Yang Sangat Ramah… jagad.id-Mengekstrak energi panas dari tanah untuk menghasilkan tenaga listrik yang ramah lingkungan dan sangat efisien.Pembangkit listrik panas bumi mengacu pada sistem menciptakan tenaga bersih dengan mengekstraksi energi panas dari tanah.…
- Pengertian Ekologi : Definisi, Manfaat, Ruang Lingkup, Macam… Di dalam pelajaran Pengetahuan Alam di bangku SMP dan SMA, tentu kita tak asing dengan ilmu Ekologi. Ya, di mana Ekologi merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan tentang makhluk hidup…
- Puisi Keindahan Alam Pantai Jagad.id - Puisi keindahan alam pantai pada postingan kali ini berisi beragam puisi karangan kami yang dikarang sengaja sebagai salah bentuk apresiasi keindagan akan laut dan pantai sebagai karunia Tuhan…
- Contoh Slogan : Motivasi, Pendidikan, Kesehatan, Lingkungan,… Apa itu slogan? Disebut juga sebagai motto ataupun frasa yang sering digunakan di bidang sosial, polititk, komersial, pendidikan, kesehatan, lingkungan, kebersihan, dan lain sebagainya yang bertujuan untuk mengekspresikan ide atau…
- Penting Nih! Manfaat Dari Green Technology Jagad.id - Manfaat Dari Green Technology - Selama beberapa dekade terakhir, telah terjadi peningkatan minat dalam pengurangan emisi karbon, penggunaan sumber daya yang berkelanjutan, dan kesadaran lingkungan secara keseluruhan. Dengan…
- Ekosistem Sawah : Ciri-ciri, Jenis, dan Komponen Ekosistem memiliki ruang lingkup yang sangat luas baik itu daratan maupun lautan. Disamping itu, ada juga ekosistem alami seperti sungai dan buatan seperti sawah. Ekosistem sawah digolongkan sebagai sebuah lahan…
- Pengertian dan Peran : Rumah Tangga Konsumen, Produsen,… Di dalam suatu kegiatan ekonomi, pastinya ada juga yang disebut dengan pelaku ekonomi. Apakah yang dimaksud dengan pelaku ekonomi? Sebenarnya pelaku ekonomi adalah subjek baik perorangan ataupun kelompok yang melakukan…
- Pengertian Plankton - Macam Jenis, Sumber Makanan, Peran,… Jagad.id - Pengertian Plankton diartikan sebagai organisme hanyut yang ada di zona pelagik atau bagian atas dari laut, samudera dan juga ai tawar. Jika diartikan secara luas, plankton merupakan salah…